Nasi goreng campur campur sehat

Lushee Paonganan
Lushee Paonganan @cook_15283609
Luwu Timur

Mau buat sarapan itu yang simple aja bun..bahan yang ada itu aja yang di gunakan. Mumpung di kulkas adanya cuma bakso sisa semalam, sayur kol, telur dan nugget homemade. Btw nuggetnya udah ada daging ayam, tahu, wortel, jadi gizinya lengkap ya. Ini saya masaknya buat suami dan baby 15mo..

#5resepterbaruku
#resolusi2019
#berburucelemekemas

Nasi goreng campur campur sehat

3 orang berencana membuat resep ini

Mau buat sarapan itu yang simple aja bun..bahan yang ada itu aja yang di gunakan. Mumpung di kulkas adanya cuma bakso sisa semalam, sayur kol, telur dan nugget homemade. Btw nuggetnya udah ada daging ayam, tahu, wortel, jadi gizinya lengkap ya. Ini saya masaknya buat suami dan baby 15mo..

#5resepterbaruku
#resolusi2019
#berburucelemekemas

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2 porsi
  1. 2 piringnasi
  2. 2 butirtelur ayam
  3. 1 buahtomat, potong 4
  4. 3 siungbawang merah, iris tipis
  5. 2 siungbawang putih, iris tipis
  6. Secukupnyasayur kol, iris tipis
  7. Secukupnyapentol bakso
  8. Secukupnyanugget homemade
  9. Secukupnyagaram
  10. Secukupnyamargarine
  11. Secukupnyadaun bawang, iris tipis

Cara Membuat

  1. 1

    Orak arik telur ayam, sisihkan

  2. 2

    Potong bakso sesuai selera dan goreng sebentar, sisihkan

  3. 3

    Goreng nugget homemade hingga kuning keemasan lalu hancurkan dengan sendok makan, sisihkan

  4. 4

    Panaskan wajan dengan margarin secukupnya, tumis bawang merah dan bawang putih sampai wangi dan layu

  5. 5

    Masukkan sayur kol iris, dan tomat, aduk hingga layu, masukkan garam secukupnya

  6. 6

    Masukkan nasi, telur, bakso, nugget halus, dan daun bawang iris, aduk rata, koreksi rasa

  7. 7

    Sajikan dengan penuh cinta

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Lushee Paonganan
Lushee Paonganan @cook_15283609
pada
Luwu Timur
Seorang juru masak yang baik diibaratkan sebagi seorg seniman. Dia akan terus mencoba membuat sesuatu yg baik sampai dia dapat menghasilkan suatu karya seni yang mengagumkan dan dinikmati org lain. happy cooking
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa