Tahu kecap Maknyus

4 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3bawang merah
  2. 1bawang putih
  3. 5cabai kecil
  4. 8 potongtahu persegi
  5. Kecap
  6. Garam
  7. Merica bubuk
  8. Royco ayam

Cara Membuat

  1. 1

    Kukus tahu dalam waktu kuranh lebih 15 menit. Diamkan sampai agak dingin.

  2. 2

    Selanjutnya potong tahu menjadi seperti dadu.

  3. 3

    Tumis semua bumbu,jika bumbu sudah harum. Masukkan tahu yang sudah di potong dadu tersebut,tambah kan air sedikit. Dan beri kecap,garam,royco,merica bubuk secukupnya. Selanjutnya biarkan bumbu meresap.

  4. 4

    Tahu pedas maknyus, siap dihidangkan 😋

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
AdelineLH
AdelineLH @cook_14356937
pada
Bali
ig: @adelinehartanti
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa