Ayam panggang lemon, yogurt, dan herbs

Fwseptyaningrum
Fwseptyaningrum @fwseptyaningrum

Bismillah ini #5resepterbaruku jangan lupa untuk dicoba di rumah ya

Ayam panggang lemon, yogurt, dan herbs

26 orang berencana membuat resep ini

Bismillah ini #5resepterbaruku jangan lupa untuk dicoba di rumah ya

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1,5 kgayam
  2. 3 sdmAir lemon
  3. 1 cupYogurt plain
  4. 1 sdmbon cabe
  5. 1 sdmmayonnaise
  6. 1/2 sdmmustard
  7. 1/4 sdtdaun basil kering
  8. 1/4 sdtrosemary kering
  9. 1 buahbawang putih di chop
  10. 1/4 sdtlada
  11. 1 sdtgaram
  12. 1 sdmkewpie thousand islan

Cara Membuat

  1. 1

    Campur semua bumbu yang sudah disediakan. Aduk jadi satu

  2. 2

    Tusuk-tusuk ayam dengan garpu supaya bumbu lebih mudah meresap

  3. 3

    Ayam yang sudah di cuci bersih di lumuri dengan semua bumbu sampil dipijit2 supaya bumpu meresap. Simpan di dalam kotak kedap udara, masukkan kedalam kulkas dan diamkan semalam. Jangan di frezeer yaa

  4. 4

    Setelah di diampan semalam, siapkan oven panas. Dan panggang kurang lebih 1- 1,5 jam sampai semua ayam terlihat coklat matang

  5. 5

    Semua siap disajikan, bisa untung 8-10 porsi. Selamat mencoba 👌🏻

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Fwseptyaningrum
Fwseptyaningrum @fwseptyaningrum
pada

Komentar

Resep Serupa