Sambel Pecak

Mrs Teruna
Mrs Teruna @rofiteruna
Depok

Suami suka banget makan sambel, jadilah tiap hari ganti2 aneka sambel nya biar gak bosen... Sambel pecak cocok dimakan sama ayam goreng, atau tempe goreng loh.. Coba ya bun..

Sambel Pecak

19 orang berencana membuat resep ini

Suami suka banget makan sambel, jadilah tiap hari ganti2 aneka sambel nya biar gak bosen... Sambel pecak cocok dimakan sama ayam goreng, atau tempe goreng loh.. Coba ya bun..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

5 sendok teh
  1. - 40 biji rawit ijo
  2. 1/2 buahtomat besar
  3. 7 siungbawang merah (2 diuleg, 5 digoreng)
  4. secukupnyaGaram
  5. 3 sdmMinyak untuk goreng bawang merah

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih semua bahan. Lalu uleg kasar cabe, 2 siung bawang merah, dan tomat. Tambahkan garam. Sisihkan

  2. 2

    Panaskan minyak, goreng bawang merah sampai kekuningan lalu Masukan ke cabe dengan tambahan sedikit minyak panas nya.

  3. 3

    Kalo suka bisa tambahkan penyedap rasa sedikit saat uleg cabe nya..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mrs Teruna
Mrs Teruna @rofiteruna
pada
Depok
Ibu Rumah Tangga yang pengen Pinter Masak apa yang keluarga suka 😁
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa