Cah Sawi Baso

Niken Pratiwi
Niken Pratiwi @nikenpratw
Semarang

Edisi ngabisin isi kulkas sebelum belanja lagiiii😋😋

Cah Sawi Baso

6 orang berencana membuat resep ini

Edisi ngabisin isi kulkas sebelum belanja lagiiii😋😋

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 5 lembarSayur sawi putih
  2. 3 butirbaso (saya rebus dulu sebelumnya)
  3. 2cabe merah besar
  4. 2 siungbawang putih
  5. 3 siungbawang merah
  6. Garam
  7. Gula
  8. Kaldu jamur
  9. 200 mlAir

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih sawi lalu potong-potong.

  2. 2

    Iris bawang merah bawang putih dan cabai

  3. 3

    Tumis bawang merah bawang putih, setelah agak harum masukkan cabai. Setelah itu masukkan sayur sawi

  4. 4

    Tambahkan air 200 ml sambil dimasukkan garam gula dan penyedap kaldu jamur. Masak sebentar lalu masukkan baso. Icipi rasa. Sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Niken Pratiwi
Niken Pratiwi @nikenpratw
pada
Semarang
A wife and also A freelancer MakeupArtist who loves to cook💕
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa