Cheese Cake Oreo

Fitri Maheswari
Fitri Maheswari @cook_4875845
Yogyakarta

Si papa salah beli. Disuruh beli keju yang slice eh dibeliin keju oles. Daripada gak kepake dibikin cheese cake aja.

Cheese Cake Oreo

35 orang berencana membuat resep ini

Si papa salah beli. Disuruh beli keju yang slice eh dibeliin keju oles. Daripada gak kepake dibikin cheese cake aja.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

8 porsi
  1. 1/2wadah keju oles prociz
  2. 1 sachetsusu dancow putih
  3. 1 sachetSKM putih
  4. 1 bungkusoreo yang dihancurkan (biscuitnya saja)
  5. 300 mlair
  6. 75 mlsantan (saya pake kara 65 ml ditambah air 10 ml)
  7. sejumputgaram
  8. 3 sdmmeizena dilarutkan dalam 10 ml air

Cara Membuat

  1. 1

    Masukkan semua bahan, kecuali meizena dan oreo. Didihkan sambil diaduk aduk

  2. 2

    Setelah mendidih, tambahkan campuran meizena yang telah dilarutkan dalam air 10 ml. Aduk hingga meletup letup dan matikan kompor.

  3. 3

    Tuang dalam wadah, dan tambahkan oreo. Bisa secara berlapis, bisa juga hanya ditabur diatasnya. Sesuai selera. Masukkan frezzer min 6 jam dan siap dinikmati.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Fitri Maheswari
Fitri Maheswari @cook_4875845
pada
Yogyakarta
mother of two great kids👦👧full time mommy💁selalu pengen belajar masak (ilmu masi cetek) maka dari itu saya gabung di cookpad ☺😀🍳🍜🍴
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa