Kulit risoles

Siti Mufarroha
Siti Mufarroha @cook_m4la
Surabaya

u/ melengkapi resep risoles sebelumnya.ini resep kulitnyaa 😁

Kulit risoles

21 orang berencana membuat resep ini

u/ melengkapi resep risoles sebelumnya.ini resep kulitnyaa 😁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 grtepung terigu
  2. 5 sdmtepung tapioka
  3. 1 btrtelur
  4. Sejumputgaram
  5. 1 sendok sayurminyak goreng
  6. secukupnyaAir

Cara Membuat

  1. 1

    Campur terigu,,tapioka,,telur,,dan garam.

  2. 2

    Tambahkan air sedikit demi sedikit.aduk hingga adonan agak encer.lalu saring agar tdk ada yg bergelindir.

  3. 3

    Tambahkan minyak goreng.aduk sampai minyak menyatu

  4. 4

    Panaskan teflon...n adonan siap d masak menjadi kulit risoles.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Siti Mufarroha
Siti Mufarroha @cook_m4la
pada
Surabaya

Komentar

Resep Serupa