Sayur Daun Singkong (SaDaSi)

3 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 ikatdaun singkong
  2. 1 pcssantan kara
  3. 3 siungbawang putih
  4. 3 siungbawang merah
  5. 5 buahcabai rawit
  6. 700 mlair
  7. 1 bungkusmasako ayam
  8. 1 sdmgula
  9. 1 sdtgaram

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus daun singkong, tiriskan, peras dan potong"

  2. 2

    Iris bawang dan cabai, masak air sampai mendidih lalu masukan irisan bawang dan cabai

  3. 3

    Masukan masako, gula, garam dan daun singkong yg sudah di potong

  4. 4

    Aduk sampai mendidih, masukan santan dan aduk" sampai mendidih, lalu siap dihidangkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Gary
Gary @dapurpapahmuda
pada
BOGOR
Cita" chef tapi ga kesampean
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa