Putri Salju🌨️❄️

Mommy Adhisti🌹
Mommy Adhisti🌹 @Ivyyyyy
Pekanbaru, Riau

apakah ini masih bisa dinamakan putri salju? atau gajah salju? wkwkwkw ini request nya cust aku bun, dia mintanya pake cetakan gajah 😂

Putri Salju🌨️❄️

apakah ini masih bisa dinamakan putri salju? atau gajah salju? wkwkwkw ini request nya cust aku bun, dia mintanya pake cetakan gajah 😂

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 grButter
  2. 60 grTepung Gula
  3. 1 butirKuning Telur
  4. 50 grKeju Parut
  5. 300 grTepung Terigu
  6. 25 grSusu Bubuk
  7. 30 grTepung Maizena
  8. secukupnyatepung gula untuk topping

Cara Membuat

  1. 1

    Mixer butter+tepung gula+kuning telur (hanya sampai tercampur rata saja)

  2. 2

    Masukkan keju parut mixer lagi sampai tercampurr rata, matikan mixer

  3. 3

    Masukkan tepung terigu + tepung maizena, susu aduk rata

  4. 4

    Cetak adonan sesuai selera (saya sesuai req cust jadinya pake yang gajah hehehe), panggang di oven sampai matang, tingkat kematangan tergantung oven masing masing ya bun

  5. 5

    Taburkan gula tepung selagi hangat agar menempel

  6. 6

    Siap ditoplesin ya bundaaa 😁😁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mommy Adhisti🌹
pada
Pekanbaru, Riau
Hanya seorang Ibu Rumah Tangga yang ingin belajar& terus belajar memasak demi membuat suami dan anak bahagia karena masakan sayaa😍😍😘😘
Lebih banyak

Komentar (3)

MutiaPS
MutiaPS @cook_11955008
nggak apa2 bun.. itu juga putri salju.. tp putri salju gajah.. 🤣🤣🤣

Resep Serupa