Kolak pisang campur jagung dan ubi ungu😊

Asmaul husna
Asmaul husna @cook_15904543

Bulan ramadhan ini buka buasa nya diawali dengan yg manis manis biar tambah manis😀eh..biar berkah😅

Kolak pisang campur jagung dan ubi ungu😊

5 orang berencana membuat resep ini

Bulan ramadhan ini buka buasa nya diawali dengan yg manis manis biar tambah manis😀eh..biar berkah😅

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 porsi
  1. 100 grpisang kepok
  2. 100 grubi ungu
  3. 50 grjagung manis
  4. 20 grgula pasir
  5. Gula aren secukup nya, untuk menambah aroma biar tambah harum
  6. Santan encer
  7. Santan kental
  8. Daun pandan, biar makin keluar aroma nya

Cara Membuat

  1. 1

    Kupas kulit pisang kepok, lalu pisang dipotong miring

  2. 2

    Kupas kulit ubi ungu dan potong suka selera, lalu cuci bersih

  3. 3

    Cuci bersih jagung yang sudah di Pipil

  4. 4

    Masukkan santan encer ke dalam panci, lalu masukkan jagung, ubi ungu tunggu sampai setengah matang

  5. 5

    Setelah setengah matang masukkan pisang kepok, tambahkan gula pasir, vanili, dan daun pandan

  6. 6

    Baru masukkan gula aren yang sudah di encerkan dan di saring

  7. 7

    Terakhir masukkan santan kental, tunggu sebentar dan angkat

  8. 8

    Lalu hidangkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Asmaul husna
Asmaul husna @cook_15904543
pada
NutritionistHealth politechnik
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa