Ikan Barramundi / Kakap Putih Bakar dengan Sambal Tomat

Salah satu menu favorit keluarga kami. Ikan Kakap Putih (nama di daerah saya Ikan Ceplek, nama lainnya sepertinya Ikan Barramundi)
Cara Membuat
- 1
Bersihkan Ikan dan Lumuri dengan perasan jeruk nipis atau Lemon. Diamkan sebentar
- 2
Sambal: Goreng terlebih dahulu tomat, terasi, bawang merah, dan cabai. Kemudian haluskan bumbu tersebut bersama garam, dan gula jawa. Setelah halus, panaskan sedikit minyak dan masukkan sambal. Tambahkan gula pasir, dan saus tomat. Aduk hingga merata dan cukup matang.
- 3
Ambil 3/4 bagian sambal ke dalam mangkok sambal untuk penyajian. Sisanya, tambahkan kecap untuk membakar ikan.
- 4
Lumuri Ikan dengan Sambal yang telah ditambahkan kecap sampai merata. Diamkan 10 menit supaya meresap.
- 5
Bakar Ikan, tambahkan bumbu beberapa kali dan bolak-balik sampai matang. Kemudian sajikan bersama sambal tomat. Bumbu ini bisa digunakan untuk bakaran lainnya seperti udang, ikan lain, atau ayam. Selamat mencoba.
Reaksi
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Ikan kakap bakar bumbu kuning dan sambal Ikan kakap bakar bumbu kuning dan sambal
Resep ini bisa digunakan untuk 2 versi hidangan : ikan kakap bumbu kuning (tanpa dibakar/dipanggang) maupun ikan kakap bakar.Kalau saya suka yg versi tidak dipanggang/dibakar di teflon, kalau Pak Suami sukanya versi yg dibakar + kecap.Ini resepnya.. tetty riyanti -
Ikan Kakap Sambal Ijo Ikan Kakap Sambal Ijo
Ini salah satu makanan favorit suami.. jadi kqlau ada ikan kakap wajib masak ini😍 Kaela's Mom -
Ikan kakap asin sambal tomat Ikan kakap asin sambal tomat
Ketika saya pulang berlibur di bagian Indonesia timur, setengah dari kopee saya berisi ikan kakap asin. Lalapan pedas adalah menu andalan saya ketika lapar. Dan sambal adalah idaman mahasiswa setelah mie. Karna tidak mudah busuk. Jadi saya mencoba dengan ikan kakap asin sambal tomat. Untuk lebih nikmat makanlah bersama kol, daun kemangi segar dan krupuk. Selamat segar hananurdiah -
Kakap Goreng Sambal Balado Kakap Goreng Sambal Balado
Assalaamualaikum wr wbSepagi tadi beli ikan kakap putih, blm di olah sampai siang, akhirnya mengarang indah aja deh, hehe.. resep sama dengan Terong Balado, cuman ketambahan kunyit bakar , kemiri dan kecap manis, dannn... rasanyaaa.. bikin nambah nasi terus 😑😑gimana mau kuruss.. hanya tinggal impian..taste it with your hands mom 👌 Ayu Novitasari -
Kakap Bakar Sambal Mangga Muda Kakap Bakar Sambal Mangga Muda
Resep kakap bakar ini memakai resep mbak Iien. Enak banget mb iien bumbunya meresep banget, soalnya lama banget marinasinya. Hehehe. Dan semakin mantab saat dimakan dengan sambal mangga (sambal mangga , saya posting sebelum postingan ikan ini,)O iya karena tidak ada ikan bawal saya ganti dengan kakap. Dan saya hanya bikin 1 ekor. Saya tulis resep yang saya modifikasi ya.Jika ingin resep asli silakan klik link berikuthttps://cookpad.wasmer.app/id/resep/1267573-ikan-bawal-bakar?ref=bookmark Fitri Sasmaya -
Kakap siram sambal Kakap siram sambal
Ikan jadi menu andalan dikeluarga kami..kali ini masak ikan kakap putih yg digoreng dan disiram sambal... Paling suka tuh yaa.. selesai digoreng langsung dikasih sambal dan di santap....garing dan gurihnya ikan berpadu dengan sambalnya aduhaaai...klo makan ikan gini..enaknya gak pake sendok...tinggal.jari2 aja yg main..xixixi. nikmatnya nambah loh..🤣#PejuangGoldenApron3 Maria Th -
Resep ikan kakap dengan sambal dabu dabu dan buncis Resep ikan kakap dengan sambal dabu dabu dan buncis
Resep by Chef jesselyn MCI 8, makanan sehat olahan ikan kakap merahMengandung 541 kcal kalori, 48,48 gr karbo, 24,59 gr protein, 29,22 gr lemak#Maminang23_PesonaPink#CookpadCommunity_Sumbar#BALONChallenge#PesonaPinkDalamSajian#GenerasiAprontis Erika amelya (Dapur Kirey) -
Sambal Dabu-dabu Ikan Asin Sambal Dabu-dabu Ikan Asin
Salah satu menu favorit keluarga saya.. lauk sambal murah meriah, gurih dan kriuk.. kami sekeluarga lebih suka ikan asin ukuran kecil drpd yg besar 😃 apa anda juga salah satu penggemar ikan asin? Boleh dicoba resep ini untuk teman lauk makan siang sekeluarga 😁 Ismi Sabrina Ayunani -
Ikan Bakar Ekor Kuning dan Sambal Tomat mentah Ikan Bakar Ekor Kuning dan Sambal Tomat mentah
Sepertinya makan ikan bakar dan sambal tomat mentah ini enaknya di pinggir pantai.... hahaha Novia eka sari -
Ikan Bakar Sambal Dabu-dabu Ikan Bakar Sambal Dabu-dabu
Menu yang satu ini selalu menjadi favorit suami dan anak2. Saya slalu berusaha bereksplorasi rasa sehingga mereka tetap merasakan bahwa resep d rumah selalu jadi yang terbaik. Karna ketika perjalanan jauh atau skedar rindu makanan pinggir pantai yg kami pesan selalu menu ini. Always be the best ya mom🌹 Ummu Reva -
Ikan kakap sambal banjur Ikan kakap sambal banjur
Source : Rahayu Sartika Br. SembiringTergoda dengan tampilan ikan yg disiram dgn sambal segar, gmn rasanya y? Ternyata enaaak & segeeer bgt..resep asli menggunakan ikan nila, tp drumah adanya kakap jd saya pke ikan kakap 😊, perpaduan rasa gurih, sedikit pedas, manis, asem nano - nano deh mantuull 😋 ..mksh resepnya y mbak tika 🙏..ini kali pertama saya masak ikan bumbu siram, biasanya klo g digoreng biasa y disayur, anak2 seneng bgt bantuinnya, sementara saya nyiangi ikan, anak2 pd bantuin nyiapin bumbu dapurnya waah excited bgt deh bisa #MasakSekeluarga 😄 setelah matang kita santap bersama jadi tambah mantuuul daah 😋😙..jadi tambah referensi menu baru lagi nie bund 😄..Alhamdulillah seneng bgt bs gabung cookpad, banyak sekali pengalaman masak di dapur..terimakasih cookpad ❤ dan untuk lebih jelasnya saya sertakan link aslinya 👇https://cookpad.wasmer.app/id/resep/13909597-ikan-nila-sambal-banjur?invite_token=gE1HRDtD1wHuVw1MwfBMogCi&shared_at=1608763482 Syafa Syifa -
Ikan Kembung Bakar dengan Sambal Tomat bakar Ikan Kembung Bakar dengan Sambal Tomat bakar
Mengolah salah satu produk laut, menjadi menu yang simpel dan nikmat. Kali ini saya bikin menu favourite suami , Ikan kembung bakar yang disandingkan dengan sambal tomat bakar...wahhh..muantep rasanya. Siapin aja nasi yang banyak ya...🤤🤭#GA_TheNextLevel#JelajahResepSehat#cookpadcommunity_borneo#cookpadcommunity_Kaltim#cookpadcommunity_Balikpapan#cookpadIndonesia#dutarecookberaksi#dutarecookbalikpapan nidarudi
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar