Kue potong

Sopiyati Toen
Sopiyati Toen @cook_17329522
Malinau Kaltara

Selamat mencba

Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kgtepung terigu
  2. 2 gelasGula pasir
  3. secukupnyaSoda kue
  4. secukupnyaVanili bubuk
  5. 1 gelasminyak goreng
  6. Amonium seujung sendok makan
  7. Pewarna merah

Cara Membuat

  1. 1

    Masak gula terlebih dahulu sampai mendidih dan larut. Lalu dingin kan.

  2. 2

    Campur semua bahan tepung, vanili,soda,amonium dan minyak goreng.

  3. 3

    Kalau gulanya sdh dingin,masukkan sedikit demi sedikit ke dalam campuran bahan td, sampai adonan nya kalis

  4. 4

    Ambil sebagian adonan untuk di beri warna merah, setelah itu ambil adonan yg putih utk diluar,dan yg warna merah utk isi,kemudian gulung.

  5. 5

    Lalu masukkan keloyang,dan di oven. Kurang lebih 30 menit. selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Sopiyati Toen
Sopiyati Toen @cook_17329522
pada
Malinau Kaltara

Komentar

Lini Marlena
Lini Marlena @Dapur_ina88
Ini resep yg aku cari, suka berseliweran di wa grup. Kebetulan saya dari Dewi pul-sa 🙏

Resep Serupa