Sambal telur puyuh

Ika Purnama Sari
Ika Purnama Sari @shezhafran

Masakan rumahan

Sambal telur puyuh

3 orang berencana membuat resep ini

Masakan rumahan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 kgTelur puyuh
  2. Bumbu halus :
  3. 4 buahCabe merah
  4. seleraCabe rawit tergantung
  5. 3 siungBawang putih
  6. 4 siungBawang merah
  7. Tomat 1 buah berukuran sedang
  8. secukupnyaGaram, gula merah
  9. Penyedap (opsional)

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus telur puyuh dan bersihkan dari kulitnya, sisihkan

  2. 2

    Haluskan bumbu menggunakan blender, (saya pake ulekan karna lbih gurih 😁)

  3. 3

    Tumis bumbu hingga harum dan tambahkan garam, gula merah dan penyedap, tambahkan sedikit air, tunggu hingga meletup dan terakhir masukkan telur puyuh, masak hingga bumbu meresap ke telur puyuh (itu ada telur ayam 2 biji dpt dari kendurian, sekalian aja dimasak 😂)

  4. 4

    Sambal telur puyuh siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ika Purnama Sari
Ika Purnama Sari @shezhafran
pada

Komentar

Resep Serupa