Bolu panggang chocolatos

Hernayu Farik
Hernayu Farik @cook_20852110
Cikarang-Bekasi

Anak' minta dibikinin kue, akhirnya kepikiran bikin kue dari chocolatos dan no oven ya...

Bolu panggang chocolatos

Anak' minta dibikinin kue, akhirnya kepikiran bikin kue dari chocolatos dan no oven ya...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 100 grTepung Terigu
  2. 120 grGula Putih
  3. 80 grMargarin(blh pake minyak sayur klo ga ada)
  4. 1 bksChocolatos
  5. 1 bksSKM Coklat
  6. 1 sdtSP
  7. SejumputGaram
  8. 1 sdtVanily
  9. 2 btrTelur
  10. Chocochips(buat toping)

Cara Membuat

  1. 1

    Kocok telur,gula dan SP sampe putih dan mengembang

  2. 2

    Masukan susu coklat, vanily, chocolatos lalu masukan tepung terigu sedikit demi sedikit dan margarin yang sudah dicairkan aduk sampe tercampur semua

  3. 3

    Setelah tercampur masukan kedalam panci yg sdh diolesin margarin dan beri sedikit terigu, lalu panggang dengan api kecil dan tutup, saya pake yg kaca ya 😚 biar mudah ngeceknya, setelah matang potong' dan sajikan 😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Hernayu Farik
Hernayu Farik @cook_20852110
pada
Cikarang-Bekasi
Aku seorang Ibu yang seneng kalo urusan memasak dan sllu ingin mencoba resep baru dan anak anak pun jadi ga suka jajan diluar 😍😍😍
Lebih banyak

Komentar (6)

Anjar nila sari
Anjar nila sari @anjar90
pake panci nya yg biasa? apa yg teplon mba?

Resep Serupa