Sayur bening katu dan kelor

Siti Fajariyah81 @cook_20503097
Ini adalah salah satu menu sayur jualan sy ....setiap hari menu syrnya ganti² ya..
Sayur bening katu dan kelor
Ini adalah salah satu menu sayur jualan sy ....setiap hari menu syrnya ganti² ya..
Resep Serupa
-
Sayur bening kelor Sayur bening kelor
Sebagian daerah ada yg tidak masak sayur yg satu ini, tetapi di daerah saya sayur ni sebagai pendamping nasi yg banyak disukai, bukan hanya mudah dan sederhana tp rasanya menggugah selera setiap kali makan Fatimah Shuzi -
Sayur bening kelor Sayur bening kelor
Kelor adalah sayur yg byk sekali manfaatnya... Sekarang ini kluarga sy gencar sekali memasak sayur kelor ini. Krn vit c nya 7x dr jeruk.. Aprilia -
Sayur bening kelor Sayur bening kelor
Kebetulan lagi merapikan tanaman, liat daun kelor dihalaman banyak yg muda, jadilah saya petik dan dimasak sayur bening. Sayur bening ini cocok dimakan dgn perkedel/ dadar jagung plus sambel terasi jeruk😊 Nuke Erawati -
Sayur bening kelor Sayur bening kelor
Di kampung saya kelor ini merupakan sayuran yg murah meriah, ini merupakan tanaman pagar, hampir setiap rumah punya, dan ada sedikit cerita unik tapi ini beneran nyatanya, jadi si pohon kelor ini, sifatnya semakin di sakiti pohonnya (sering di ambil daun atau sering di ambil getahnya) maka daunnya makin empuk dan aromnya makin enak, beda klo pohonnya gak pernah di ambilin daunnya, tekstur daunnya akan keras walaupun yg di masak yg paling muda😊. Bibi Da -
Sayur bening kelor Sayur bening kelor
Bismillah..Di Sumenep Madura setiap makan identik dengan nasi jagung dan sayur daun kelor..Merupakan menu wajib saat ada di meja makan..Hangat2 segar untuk berbuka puasa...#BerbagiRasaRamadhan#SajianBerkuah#GAS2025 Tyca Denis -
Sayur bening kelor Sayur bening kelor
Di daerah yang pernah saya kunjungi seperti Sulawesi Tengah & Bali sejak dahulu Sayur Kelor sangat digemari, tetapi di Jawa baru2 ini sayur kelor mulai naik daun sejak ada penelitian tentang sejuta manfaat daun kelor.Daun kelor diolah apa saja lezat. & anak2 paling suka dimasak Sayur Bening..#PejuangGoldenBatikApron#Sayurbeningkelor#sayurkelor#sayurbening#PGBA4 ike octamila -
Sayur bening kelor Sayur bening kelor
Sayur daun kelor yang ini sangat mudah membuatnya , tinggal Cemplung#CookpadCommunity_Bogor#MasakSatSet Erni Apriana -
Sayur bening kelor Sayur bening kelor
Kelornya secukupnya saja kalau saya agak banyak kelornya karna dirumah punya pohon kelor Ratna Yufi Erfinda -
Sayur bening kelor Sayur bening kelor
Assalammualaikum Warahmatullahi WabarakatuhBismillahDaun kelor adalah salah satu sayuran yg murah dan mudah dijumpai. Daun kelor banyak sekali kandungan manfaatnya. Salah satunya mengandung anti oksidan, mancegah kanker dan kandungan nutrisi lainnya. Dsun kelor bisa diolah menjadi berbagai macam menu makanan dan kue.Kali ini saya membuat sayur bening yg nikmat dan segar, apalagi disajikan dengan penyetan tempe. Yuk moms dicoba😘#KulaEtamCoCoK#MeolahCaruan_deDAUNan#CookpadCommunity_id#CookpadCommunity_Borneo#CookpadCommunity_KalTim#CookpadCommunity_Balikpapan#GenerasiAprontis#BALONChallenge#KreasiDaun#CoCoKFightingforBALON Roro Yulia -
Sayur bening kelor Sayur bening kelor
Pohon kelor di rumah orang tua sangat banyak.jadi pingin masak.karna sudah lama tidak makan kelor.ini gizi nya baik sekali bunda,apalagi untuk anak-anak.Dan ini resep yg sangat mudah.Selamat mencicipi. henny inez -
Sayur bening kelor Sayur bening kelor
Minggu ke 3 dari #BalonChallenge adalah tentang deDaunan khas Indonesia yang enak dan unik.Daun kelor (Moringa oleifera) sejak lama digunakan sebagai obat tradisional yang baik untuk mencegah kanker dan menjaga tekanan darah. Hal ini dipengaruhi oleh kandungannya yang baik untuk kesehatan seperti antioksidan dan berbagai nutrisi lainnya.#BalonChallenge#KreasiDaun#Week3#GenerasiAprontis#Minggu25#18September2023#CookpadCommunity_Malang Dewi IW -
Sayur bening daun kelor Sayur bening daun kelor
Sayur ini adalah sayur favoritku, selain rasanya yg segeeerr daun kelor juga punya segudang manfaat Tatik Sugiati
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/16624816
Komentar