Moho Ubi Ungu

andarani
andarani @anda_rani
Palembang

Sumber resep @Erma_Dapur_Michaela
Sebagai penyuka ubi, pengen banget nyoba buat snack ini.
Ternyata rasanya enak lah, sebentar aja langsung habis.

#Wongkito_CooksnapErma
#CookpadCommunity_Palembang
#GenerasiAprontis
#olahanUbiungu

Moho Ubi Ungu

Sumber resep @Erma_Dapur_Michaela
Sebagai penyuka ubi, pengen banget nyoba buat snack ini.
Ternyata rasanya enak lah, sebentar aja langsung habis.

#Wongkito_CooksnapErma
#CookpadCommunity_Palembang
#GenerasiAprontis
#olahanUbiungu

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2 jam
17 bh
  1. 150 grubi ungu yg sudah di kukus
  2. 200 mlsantan kental sedang
  3. 250 grterigu protein sedang
  4. 180 grgula pasir
  5. 1 sdtragi instan
  6. 1 btrtelur
  7. 50 grminyak goreng / margarin cair
  8. sejumputgaram

Cara Membuat

2 jam
  1. 1

    Kukus ubi hingga matang dan empuk/lunak.
    Haluskan / blender ubi beserta santan.

  2. 2

    Dalam wadah, campurkan seluruh bahan, lalu mixer dg speed rendah hg kental dan mengkilat.

  3. 3

    Tutup adonan dg plastik wrap atau lap bersih selama minimal 1 jam (saya 1,5 jam), hg adonan mengembang dan bergelembung.
    Siapkan loyang bolkus dialasi dg paper cup, isi dengan adonan hg penuh.
    Note :
    Adonan yg sudah mengembang jangan di aduk /diacak lagi. Saat mengisi loyang, ambil sedikit2 adonan di mulai dari salah satu sisinya.

  4. 4

    Panaskan Kukusan terlebih dahulu, bungkus tutup kukusan dg kain bersih (kalo tutupnya kaca ga usah).
    Kukus kuenya selama 15-20 menit dg api besar, spt mengukus bolu kukus.
    Waktu mengukus, beri jarak antara loyang dan jangan di tumpuk.
    Setelah matang, keluarkan kue lalu biarkan suhu ruang.

  5. 5

    Setelah kue suhu ruang sebaiknya simpan di wadah tertutup agar tdk cepat kering. Kue Moho siap dihidangkan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
andarani
andarani @anda_rani
pada
Palembang
Suka masak karena bahagia tiap kali lihat suami dan anak2 senang menyantap makanan hasil karyaku, jadi termotivasi utk terus belajar dan mencoba masak berbagai macam makanan.... 🤗
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa