Tiramisu dengan "Egg Drop"

Tiramisu, i miss u...
Memang bikin sekangen itu sama dessert yang satu ini. Kita simpan resep @jenniferstffany biar bisa buat sendiri kalau kangen. Terima kasih ya..
Tiramisu ini bisa dibuat Halal dengan skip Rhum atau menggunakan Rhum yang halal ya. Pemakaian egg drop juga membantu sekali selain harganya lebih ekonomis juga gampang ditemukan. Rasa manisnya pun pas.
Kalau menggunakan whip cream yang dasarnya tidak manis, bisa ditambahkan gula halus secukupnya sesuai dengan selera ya.
Selamat mencoba,
hati-hati bisa bikin kangen terus 😚
Source @jenniferstffany
Tiramisu dengan "Egg Drop"
Tiramisu, i miss u...
Memang bikin sekangen itu sama dessert yang satu ini. Kita simpan resep @jenniferstffany biar bisa buat sendiri kalau kangen. Terima kasih ya..
Tiramisu ini bisa dibuat Halal dengan skip Rhum atau menggunakan Rhum yang halal ya. Pemakaian egg drop juga membantu sekali selain harganya lebih ekonomis juga gampang ditemukan. Rasa manisnya pun pas.
Kalau menggunakan whip cream yang dasarnya tidak manis, bisa ditambahkan gula halus secukupnya sesuai dengan selera ya.
Selamat mencoba,
hati-hati bisa bikin kangen terus 😚
Source @jenniferstffany
Cara Membuat
- 1
Mixer Bahan Cream hingga creamy dan mengembang tapi jangan sampai kaku. Sisihkan. Bisa dimasukan piping bag untuk memudahkan proses layering.
- 2
Celupkan egg drop atau lady finger ke Bahan Celup (larutan kopi). Lalu tata rapi di loyang mulai dari egg drop, cream, dst. Ulangi hingga terbentuk layer. Lapisan paling atas adalah creamnya
- 3
Terakhir, dusting dengan cokelat bubuk hingga semua permukaan tertutupi. Masukan ke kulkas semalaman untuk hasil yang lebih enak dan meresap. Sajikan dingin lebih nikmat.
Resep Serupa
-
Tiramisu dengan "Egg Drop" Versi Ekonomis Tiramisu dengan "Egg Drop" Versi Ekonomis
Bismillah...Masya Allah gak mau berhenti nyendok terus, Syuuuka banget dengan rasanya, walau dengan bahan yang 𝙀𝙠𝙤𝙣𝙤𝙢𝙞𝙨, tetep 𝙍𝙚𝙘𝙤𝙢𝙚𝙣𝙙𝙚𝙙 wajib di coba ini Mom's 😍Terima kasih Resep dan Inspirasi nya Cici Kesayangan @kristinaheryawati 🥰🥰Resep Dengan penyesuaian dan modifikasi.Resep Asli 👇https://cookpad.wasmer.app/id/r/23873596#CeritaDapurHariIni#OntyBlusukan#LihaiCooksnap#DessertRecomended#DessertBundaKeyla#TiramisuDessert#IMissYouDessert#CookpadCommunity_Yogyakarta Oktaviani (Bund@ Keyl@) -
Tiramisu Praktis (feat Monde Egg Drops) & Home Made Cream Cheese Tiramisu Praktis (feat Monde Egg Drops) & Home Made Cream Cheese
Source @Devi_drYukk bebikin dessert Tiramisu dengan menggunakan bahan biskuit Egg Drops dari Monde yang dicelup kopi cappucino, cooksnap resep bu dokter Devi yang sudah sharing di wag CPBali mengenai pandemi (yang-kita-tau-nama-virusnya)Buat pecinta Tiramisu bisa dicoba resep ini ya, dijamin yummy bangetResep ini bisa menggunakan cream cheese homemade yang sekalian saya sertakan jadi satu resep disnoLink resep asli Home Made Cream Cheesehttps://cookpad.wasmer.app/id/resep/8217479-cream-cheese-alternatif-home-made?invite_token=rWoNV4TAuLo58notmo2Ghh1J&shared_at=1626012775Link resep asli Tiramisuhttps://cookpad.wasmer.app/id/resep/13661558-tira-miss-u-%F0%9F%8D%B0%F0%9F%8D%B0%F0%9F%8D%B0-praktis?invite_token=4eEiLmxrf1r43aS3qbzcekMf&shared_at=1626012565#CookpadCommunity_bali#CookingCommunityClass_FoodNMood#BancakanCeria3C#Cookpadcommunity_bali#SalamKompakSelalu#CookpadIndonesia aniesaryono -
Eggdrops Tiramisu Ekonomis Eggdrops Tiramisu Ekonomis
Eh, tiramisu itu termasuk apasih? Kue? Pudding? Atau apa ya? Begitu pikirku sebelumnya.Tiramisu adalah kue keju khas Italia dengan taburan bubuk kakao di atasnya. Kue ini merupakan hidangan penutup yang dimakan dengan sendok, sehingga digolongkan ke dalam hidangan "al cucchiaio" ("dengan sendok").Kue ini tidak dibuat dari adonan dan tidak dipanggang. -Wikipedia-Awalnya sering liat foto-foto tiramisu bertebaran. Tertarik pengen bikin, tp liat bahan nya yang lumayan buat kantong jadi mundur dulu. Terus nemu, liat resepnya mba Dewa Ayu yang ekonomis jadi maju lagi deh pengen bikin. Akhirnya eksekusi setelah sekian lama ngendap di cookmark. Dan sukses, nagih banget sm tiramisu ini 😍❤#kusukaNGEMIL #pekaninspirasi #cookpadcommunity Teny Fat Karwati -
Tiramisu Egg Drops Tiramisu Egg Drops
22.12.21Bismillah, lamaaa banget simpen resep ini, sejak awal donlod app ini sudah tertarik dengan resep mba @cook_4670250 , terima kasih ya mba resepnya. ❤️Ini bikinan persis 1 th lalu, saat masuk masa post partum ke 11. Dengan badan yang rasanya Maa syaa Allah nikmat banget. Waktu bayi tidur kesempatan bikin, sebagai hiburan dan booster asi 😬 ini juga tuk suguhan para tamu yang datang ke rumah waktu itu, mereka bilang enakkk. Alhamdulillah 🌼#CookpadCommunity_Tangerang#Tiramisucake Angken Keenan -
Tiramisu Egg Drops Tiramisu Egg Drops
Coffee lovers...acung jari...cara lain yang enak untuk menikmati kopi.. yuk markicob ... pasti nya enak 👍. Makasih loh mbak @cook_PaonTaksu ,aku dah sering buat ini untuk birthday cake. Tapi baru kali ini di post 🙂. Ku sesuai kan dengan selera orang rumah.#Bunda_Lia#PekanPosbar#KopiKekinian#CookpadCommunity_Jakarta#CookpadIndonesia ❤️Bunda Lia❤️ -
Tiramisu Egg drop Tiramisu Egg drop
Sejatinya pengen bikin tiramisu yg bener2 pake bahan aslinya, tp apa daya ga punya lady finger, mascarpone cheese, & maunya yg halal aja, tanpa alkohol.. jadinya bikin ala2 aja, tp masih tetep enaakk.. 😍Gunakan whipped cream bubuk, bisa jg yg cair, tp tekstur adonan akan lebih cair/lembek bila menggunakan whipped cream cair, sehingga klo tiramisu berada diluar kulkas akan mudah mencair.. Yuni Soetran -
Tiramisu Egg Drops Tiramisu Egg Drops
Assalamualaikum 🙏 hehe lagi² deh nyimpen resep.. udah ke 3xnya bikin tiramisu egg drop, simpel bikin pake egg drops.. dan ini juga bikin dah lama bingit, sering juga sih sepupu minta dbikinin katanya enak pas kmrin aku kasih,, sabar ya dek belom nyetok whippy cream yg semakin hari semakin bertambah aja harganya 🤣🤣 belum juga cream cheesenya 😅.. gpp lah yaa next time bikin lagi, dan cuma foto ini aja yg tersisa lainya udh gtau kemana 😣 Afinda Septianti -
Tiramisu egg drops, mudah, simple, no bake 😉 Tiramisu egg drops, mudah, simple, no bake 😉
Saya sudah pernah posting di resep sebelumnya untuk tiramisu, ada sedikit perubahan, hasil uji coba, enak bgt...ini jd best seller jualan jg...skrg jd bnyk yg pesen...ya walaupun untuk urusan hias menghias msh butuh bnyk belajar...msh berantakan...intinya sih teliti sm fokus...tp apa daya punya balita yg super aktif...hiaspun msh seadanya...hahahaha 🙈X ini saya bikin tp dengan egg drops yg ditangkup atau ditumpuk... Bunda RAZS -
Egg Drops Tiramisu Egg Drops Tiramisu
Lagi lagi tidak ada mascarpone atau sour cream. Jd pakai yogurt , whippcream ama cream cheese aja , versi dsini pakai kuning telur dan sy suka bgt ama egg drop ini pengganti lady fingerPorsi 2 box menghabiskan 2 bungkus egg drops , saya lupa menambahkan (rhum / wine ) kalau biasa pakai boleh tambah di kocokan cream nya . Cream ini versi manis menurut saya jadi udah pas banget dilidah trs asem nya rada mnonjol. celupan kopi nya kalau suka + gula bisa tambah sesuai selera .#DessertBox #Dessert #Karakter#Tiramisu #EggDrops #TanpaOven #TanpaKukusan#Yogurt #EggDrop #TiramisuCake #DecoTiramisu #SliceCuteCake Slicecutecake -
Tiramisu Egg Drops (Simpel, Tanpa Panggang, Tanpa Kukus) Tiramisu Egg Drops (Simpel, Tanpa Panggang, Tanpa Kukus)
Ini resep tiramisu paling simpel yang pernah saya buat. Pas udah jadi, langsung ludes karena enak banget 🤣Silakan dicoba.Source: Mbak Dewa Ayu (cookpad) - dengan modifikasi Claudya -
38. Tiramisu Egg Drops Ekspress 38. Tiramisu Egg Drops Ekspress
Anak pertamaku mau ulang tahun dan request minta dibuatkan tiramisu birthday cake. Karena ga mau repot lantas ku cari resep yang praktis. Pikihanku jatuh pada resep dari Dewa Ayu. Kadilah ku eksekusi sore hari sepulang kerja. Alhasil semua suka dan request lagi😄🥰#PejuangGoldenBatikApron Herdina Santoso -
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar (6)