Mie goreng kampung

Puji Winarni
Puji Winarni @eyangbima
Bandung ig@pujiwinarniuntung

Di kulkas ada sisa daging sapi yang sudah direbus , kenapa tidak untuk dibuat sarapan bisa sekalian untuk meramaikan Posbar #KreasiDagingKurban . Di laci masih ada stok Mie Telur Kering 1 bungkus @200 gram . Langsung eksekusi sat set sayuran ada di kulkas . Bp . PakSu langsung menikmatinya enak inget di kampung kalau ada orang hajatan 🤭 . @eyangbima jawab ya enak ini Papa .. soalnya dicampur rebusan daging sapi kurban yang dikasih besan daging sapi 🐄. Sendiri di rumah kebetulan motong kambing 4 ekor Alhamdulillah .
#KreasiDagingKurban
#CookpadCommunity_Bandung
#Pais_DagingBerempah
#kemauandankemampuan

Mie goreng kampung

Di kulkas ada sisa daging sapi yang sudah direbus , kenapa tidak untuk dibuat sarapan bisa sekalian untuk meramaikan Posbar #KreasiDagingKurban . Di laci masih ada stok Mie Telur Kering 1 bungkus @200 gram . Langsung eksekusi sat set sayuran ada di kulkas . Bp . PakSu langsung menikmatinya enak inget di kampung kalau ada orang hajatan 🤭 . @eyangbima jawab ya enak ini Papa .. soalnya dicampur rebusan daging sapi kurban yang dikasih besan daging sapi 🐄. Sendiri di rumah kebetulan motong kambing 4 ekor Alhamdulillah .
#KreasiDagingKurban
#CookpadCommunity_Bandung
#Pais_DagingBerempah
#kemauandankemampuan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

60 menit
8 - 10 orang
  1. 1 bungkusmie telur kering @200 gram
  2. 150 gramrebusan daging sapi
  3. 1/4 buahkecil kol
  4. 1 batangdaun bawang
  5. 1 batangdaun seledri
  6. 1 buahtomat
  7. Bumbu yang dihaluskan
  8. 3 siungbawang putih
  9. 1 sdtmerica butiran
  10. 3-4 butirkemiri goreng
  11. 1, 5 sdt garam
  12. 2 sdmkecap manis
  13. 1 sdmBlue Band + 1 sdm minyak goreng

Cara Membuat

60 menit
  1. 1

    Siapkan daging sapi yang sudah direbus. Mie telur kering yang sudah disiram air mendidih sebentar tiriskan. Tambahkan kecap manis aduk rata.

  2. 2

    Iris iris kol, daun bawang seledri, tomat dan daging sapi potong potong kotak kotak kecil. Siapkan bumbu halus, haluskan.

  3. 3

    Tumis bumbu halus dengan blue band yang dicampur minyak goreng sampai harum berikut tomat iris supaya tidak gosong. Masukkan potongan daging sapi.

  4. 4

    Aduk rata tambahkan air kaldu rebusan daging sedikit koreksi rasa. Masukkan irisan kool aduk sebentar masukkan mie yang sudah dikecapin.

  5. 5

    Terakhir masukkan daun bawang iris dan daun seledri aduk rata kurang lebih 10 menit supaya tahan lama tidak cepat basi dengan api kecil. Matikan api Sajikan MIE GORENG KAMPUNG dengan cabai rawit hijau mentah taburi dengan bawang goreng secukupnya.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Puji Winarni
Puji Winarni @eyangbima
pada
Bandung ig@pujiwinarniuntung
Saya hobi mengolah masakan maupun kue-kue baik dari Indonesia hingga masakan Asing. Visi saya yang penting ada kemauan dan kemampuan.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa