Beef teriyaki

1 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Daging seperempat potong kecil2
  2. Blue band secukupnya untuk menumis
  3. Bawang putih
  4. 2 sasetSaus teriyaki
  5. 1 sendokSaus tiram
  6. Air
  7. Cabe ijo gede
  8. Bawang bombay
  9. Garam
  10. Lada
  11. Gula
  12. Masako

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus daring hingga empuk, lalu lumuri dengan 2saset saos teriyaki, diamkan agak lama, minimal 30menit (kalau ga mau direbus juga gapapa, langsung dilumuri, tapi masaknya selama 1jam biar empuk)

  2. 2

    Tumis bawang bombay dan cabe ijo, jangan sampai terlalu layu

  3. 3

    Di penggorengan lain, tumis bawang putih

  4. 4

    Masukan daging yang sudah didiamkan tadi, lalu tambahkan air agar tidak gosong

  5. 5

    Masukan 1sendok saus tiram, garam, lada, masako, dan gula, koreksi rasa setelah air nya berkurang

  6. 6

    Masukan tumisan bawang bombay ketika sudah mau dianggat

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Patra
Patra @cook_22363046
pada
Wonopringgo-Pekalongan
Masak yang gampang aja, yang penting enak 💖
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa