Sayur bening Trio bayam

Uma jeehan @Ala_uma10
Masak dgn menu seadanya karna ada nya stok bayam ,gambas dan sisa timun kemarin jadi di masak sayur bening saja simpel dan sehat .
Cara Membuat
- 1
MaSak air dipanci berikan 1 sdt peres garam,masak hingga mendidih
- 2
Stlah mendidih masukkan timun masak 1 menit,tambahkan bayam dan gambas beserta bawang putih aduk2 masak sampai bayam matang kurleb 2 mnitan,tambahkan kaldu dan gula pasir aduk2 tes rasa jika sudah pas matikan api kompor.
- 3
Sajikan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
Sayur bening bayam + gambas Sayur bening bayam + gambas
Karna di warung sayur liat ada gambas, jadinya ku masak sayur bening🤤 Ayukk01 -
Sayur Bening Bayam Simple Sayur Bening Bayam Simple
Buka puasa sore ini belum ada ide masak sayur apa..buka stok bahan dikulkas cm ada bayam 1 ikat, 1 buah wortel, dan 1/2 buah labu siam..okey emak bikin Sayur Bening yang simple saja tinggal cemplang cemplung dengan bahan seadanya tapi tetap jadi sayur yang sehat, bergizi dan pastinya segerr juga buat buka puasa dengan sayur bening bayam👌#FestivalRamadanCookpad#RamadanPenuhIdeMasakan#dirumahsaja Rahma_Bunda Radit & Rafa -
Sayur bening bayam Dan gambas Sayur bening bayam Dan gambas
Sayur bening bayam Dan gambas Ahmad Yasin -
Sayur Bening Endollss Sayur Bening Endollss
Siang tadi pengen makan makanan yg sehat.. dikulkas ada bayam, jagung sm oyong (gambas) dan wortel.. alhasil masak sayur bening deh 😆 Syaroh Asmarani -
Sayur Bening Bayam Sayur Bening Bayam
03-01-2019Menu wajib tiap minggunya 😍Ibun suka kuahnya aroma segar dari temukunci. Pertama kali diajarin masak sayur bening disuruh pakai temukunci dan sampai sekarang selalu pakai. Alhamdulillah pasar disini ada yg jual.Tapi baru kali ini ibun masak sayur bening pakai oyong, biasanya cuma wortel atau labu air. Jagung pun jarang karena anak-anak gaa suka.Inspirasi resep dari sini yaa Sayur Bayam Oyong ala Mimi Firda https://cookpad.wasmer.app/id/resep/6725005-sayur-bayam-oyong-ala-mimi-firda silahkan ditengok 😘#TantanganAkhirTahun#MasakdiTahunBaru#cookpadcommunity_jakarta Titiek Purnomo -
Sayur Bening Oyong Wortel Kentang Sayur Bening Oyong Wortel Kentang
Kemarin lebaran menu berlemak jadi hari ini bikin sayur yang seger dan bening, di rumah ada stok wortel kentang sisa bahan masak buat lebaran, tinggal beli oyong dan saya juga menambahkan soun#PejuangGoldenBatikApron#Week14#PekanKemenangan#sayuranwarnawarni#cookpadcommunity_kalsel Vey Alodia's Kitchen -
Sayur Bening Gurih Segar Sayur Bening Gurih Segar
Sayur bening ini rasanya gurih n seger, hanya pake 2 bumbu saja. Sebetulnya Lebih enak jika pakai bayam juga, cuman karena bumerku ga makan bayam, jadi aku ga pakai ya. Ummu Muhammad Salma -
Sayur bening Sayur bening
Masak makanan keluarga. Karna si kecil lahap kalo makan sayur bening, jadi masak ini deh. Yang simpel & cepet juga. beauty 90 -
Sayur Bening Bayam, Jagung&Wortel #BikinRamadanBerkesan #Day_29 Sayur Bening Bayam, Jagung&Wortel #BikinRamadanBerkesan #Day_29
Stlh berpuasa seharian penuh, hendaknya kita byk mengkonsumsi buah dan sayur untk mengembalikan kandungan ion dan mineral tubuh yg hilang. Salah satu menu buka puasa yg hrs anda coba adlh sayur bening bayam, jagung dan wortel ini. Seperti yg tlh kita ketahui, bayam merupakan sumber zat besi dan asam folat yg sgt baik untk meregenerasi sel2 darah merah. Selain itu, bayam jg byk mengandung serat, berbagai macam mineral lainnya dan vitamin. Bila dikombinasikan dgn kandungan gizi pada jagung dan wortel, tentunya akan membuat manfaatnya untuk kesehatan tubuh jadi semakin lengkap. Yuk dicoba resepnya, bunda... Cara ngebikinnya sgt mudah dan bumbunya jg minimalis... #BikinRamadanBerkesan dgn menu sayuran yg sehat, enak dan praktis. Happy Kitchen 🍽🍹🍜🍅🌽 -
Sayur bening bayam Sayur bening bayam
Pagi pagi pengen makan yang seger2. Ehh alhasil jadi deh sayur bening bayam ala anak kos. Praktis, ekonomis dan simpel. Maklum tanggal tua 😄🙈 Nurul -
Sayur bening #Pejuangdapur #pedulikankerpayudara Sayur bening #Pejuangdapur #pedulikankerpayudara
Di keluarga saya semuanya suka makan sayur, sayur bening ini bagus juga buat kesehatan, karena bnyk vitamin di sayurannya, selalu jaga kesehatan, terutama wanita dan perduli pada lingkungan sekitar ya :) selalu semangat untuk melakukan hal baik :) #pejuangdapur #Pedulikankerpayudara Tri Wahyuni -
Sayur bening bayam Sayur bening bayam
sayur bening bayam bisa dinikmati dengan menu apa saja misalkan dadar telur ikan goreng bakwan jagung.sayur bayam pun, sangat bergizi dan bisa dikombinasikan dengan wortel jagung apa saja yang ada.sayur bayam merupakan menu favorit buat anak-anak di rumah jadi asal ada sayur bening anak-anak pasti mau. Nungky Wijaya
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/13739087
Komentar