Bahan-bahan

  1. 150 grTepung Terigu (protein sedang)
  2. 135 grGula Pasir
  3. 4 butirtelur
  4. 1/2 sdtSP
  5. 1/2 sdtBaking Powder
  6. 60 grMargarine

Cara Membuat

  1. 1

    Pertama campurkan telur, gula dan SP,  mixer dgn kecepatan tggi hingga berwarna putih dan mengembang

  2. 2

    Siapkan loyang, oleskan margarine ke dalam loyang dan di beri kertas roti

  3. 3

    Campurkan terigu dan bp yg sudah di ayak. aduk dgn spatula / mixer dgn kecepatan rendah,  Setelah itu campurkan mentega cair lalu di aduk kembali hingga merata

  4. 4

    Panggang kurang lebih 30-35 mnit hingga warna kuning kecoklatan,  Angkat. Stlh agak hangat, potong dan bolu siap di sajikan

  5. 5

    Nb: Banyak yg nanya aq pake oven apa.. Aq pake oven jadul / oven kompor dgn api kcil k sedang.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Suni Saviour 王舒妮 II
pada
Terima Kasih buat yg ud recook resep aku dan puas dgn hasilny. kalian luar biasa 🥰🥰 Love u All
Lebih banyak

Komentar (15)

Uyun Kholilah
Uyun Kholilah @uyunkholilah635
Oven bagian atasnya di buka atau di tutup ya?

Resep Serupa