Es Kweni laksamana mengamuk

Jadi ceritanya di rumah ada kweni yg udah pada mateng, di Fikir Fikir bosan Kalau di jus terus. Iseng buka cookpad, nemu resep ini dari akun nya Eka Andriani. Langsung deh di eksekusi😁
Es Kweni laksamana mengamuk
Jadi ceritanya di rumah ada kweni yg udah pada mateng, di Fikir Fikir bosan Kalau di jus terus. Iseng buka cookpad, nemu resep ini dari akun nya Eka Andriani. Langsung deh di eksekusi😁
Cara Membuat
- 1
Kupas buah kweni. Cuci bersih. Lalu potong dadu.
- 2
Peras kelapa. (Saya pakai blender. Karna dirasa lebih kental dan lebih dapat Pati santannya)
- 3
Masukkan santan kedalam panci. Masak dengan api sedang sambil di aduk agar tidak pecah santan.
- 4
Tambahkan gula dan garam.
- 5
Setelah mendidih, matikan kompor. Lalu masukkan skm kedalam panci. Aduk rata. Koreksi rasa.
- 6
Kemudian, masukkan potongan buah kweni kedalam santan. Tunggu dingin. Simpan di dalam lemari es.
- 7
Setelah dingin, es siap di santap. 😍
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Es laksamana mengamuk Es laksamana mengamuk
Source : Mira_JabirAlhamdulillah diberkahi cuaca panas, setelah beberapa hari hujan 😊...pas ada mangga yg matang lagi, saatnya buat es laksamana mengamuk karya mbak mira..karena anak2 g tahan minuman yg terlalu dingin, jd es batu saya skip tp kuah santan susunya saya dinginkan di kulkas, jd msh berasa dingin segernya..anak2 sukaa 😄😋, terimakasih resepnya y mbak mira 🙏.. untuk lebih jelasnya saya sertakan link resep aslinya 👇https://cookpad.wasmer.app/id/resep/14159248-es-laksamana-mengamuk-khas-riau?invite_token=Lju3xZpSbgA9pjHRZYQHECyu&shared_at=1608795985 Syafa Syifa -
Es Laksamana Mengamuk Es Laksamana Mengamuk
Saya dibuat ngiler pas lihat penampakan es laksamana mengamuk ini, kebetulan semua bahan tersedia, jadi langsung deh dibuat. Duh ternyata es nya enaak dan segeer bener deh 😍😍😍Source : Tine Wahyudi#SatuResepSatuPohon Desriayu -
Es Laksamana Mengamuk Es Laksamana Mengamuk
Ceritanya hari yg panas terik, tenggorokan tercekik langsung deh bongkar es trus d sodorin mangga sama anak bontot suruh kupas, baiklah lsg inget mba Maya resep mengamuk nya .. xixixxi, maafkan foto step langkah buatnya hilang d hapus si bontot .. hiks hiks#recookdepok_maya#cookpadcommunity_depok Melyni -
Es Laksamana Mengamuk Es Laksamana Mengamuk
Posting telat ini judulnya 😂Udah cookmark resep es laksamana mengamuknya teh hes ini dari minggu kemarin buat PR ATM, tp berhubung mangganya baru datang alhasil baru dieksekusi sekarang.Es mangga ini ngingetin sama ibu sahabatku yg mengidap kanker payudara.Saat sedang dirawat diRS, setiap kali ada tamu datang, anaknya didepan kamar sudah memberikan pesan agar tersenyum dan memberikan pesan positif untuk ibunya. Karena ibunya adalah tipe yg menjadi sedih tiap melihat orang bersedih.Aku dan temanku selalu bergantian menunggu didepan kamar untuk memberi pesan ke setiap tamu yg datang membesuk ibunya.Kuncinya, berbahagialahApapun keadaannya keluarga dan kebahagiaan lah obat nomer 1.Semangat untuk semua para sahabat yg sedang berjuang♥Salam hangat dari manisnya es untuk kehidupan kita yg selalu manis dg kebahagiaan yg kita ciptakan sendiri#PahlawanDapur#PejuangGoldenApron3#CookpadCommunity_Surabaya Upik Agustia -
Es Laksamana Mengamuk Es Laksamana Mengamuk
Meskipun namanya seram tapi rasanya ga seseram namanya ko. Minuman asal riau ini pas banget dipake buat berbuka atau buat acara acara tertentu Hanitia Desi -
Es Laksamana Mengamuk Es Laksamana Mengamuk
Suami beli mangga kuini "setuyuk" Trus minta dikupas. Karna buah mangga kuini biasanya ada "pira"nya jd malas makannya. Akhirnya keingat resep es khas daerah Riau ini. Langsung rikuk resep dari mba @Winniyarti Ummu LaZha dan ternyata enakkk 🥰🥰...#WanilahMeolah#CookpadCommunity_Borneo#CookpadCommunity_Kandangan#PejuangGoldenApron2#ManggaakhirMinggu Mama Aisya Wafi -
Es Laksamana mengamuk Es Laksamana mengamuk
Kok cilmin tau sore ini saya buat minuman ini ya??Dag dig dug nunggu tema apa ya yg keluar pekan ini??.pas di rumah punya mangga kuini kematengan.ada temen maen jd ada temen unt minum bareng2..langsung setoran resep waktu tau temanya #ManggaakhirMinggu #WanilahMeolah #cookpadcommunity_borneo#cookpadcommunity_sukamara #pejuanggoldenapron2#weekendchallangeUnt hitungan pekan weekend challange dg uang 15 rb dapat apa.di sini sy rincikan2 bh mangga kuini( 500gr) 8.0001 sachet Skm putih 2.0003 sdm madu 2.0002 sdm biji selasih 1.0001/4 bagian kelapa 2.000Es batu gratis__________________________________________ Total = 15.000 nanda aulia -
Es Laksamana Mengamuk Es Laksamana Mengamuk
Lucu ya namanya.. es ini syegerr banget dengan kekhasan buah kweninya yang harum, manis dan asem.. aslinya sih tanpa susu dan agar-agar serut, disini aq tambahkan biar rasanya lebih nikmat.. klop banget dehh..👌😋#Pekan_Riau#Pekaninspirasi#cookpadcommunity_bogor#cookpadindonesia Windu Restina -
Es Laksamana Mengamuk Es Laksamana Mengamuk
Kemarin dibawain emak 4 buah kweni, aromanya sudah serumah2 ky parfum ruangan saja.Cari resep es laksmana mengamuk,tapi belum dibuat juga sudah dicecar pertanyaan seputar laksamana mengamuk sama anak.Daripada anak salah persepsi terus dia pikir bakal ngamuk2 habis minum es nya, mending bundanya tanya sama syaikh google.Ternyata asal mulanya karena di Riau ada laksamana mengamuk di perkebunan kweni yang lagi berbuah banyak karena istrinya diculik sama tuan tanah.Terus kweni2 nya ditebas2 pakai pedang sampai berhamburan di tanah.Salah seorang ibu memungut buah2 kweni dan mengolahnya pakai santan dan gula merah ( jaman dahulu kala belum ada es batu ) dan dibagi2kan ke tetangga.Ternyata tetangganya pada suka dan ingin buat juga...terciptalah nama es laksamana mengamuk...Begitulah ceritanyeee(suara ular dalam film pada zaman dahulu)😅Source : Bunda Ela#SatuResepSatuPohon Irma Rays -
Es Laksamana Mengamuk Es Laksamana Mengamuk
Bismillah..Mimi mau share resep es tradisional khas daerah Riau.Namanya unik, konon katanya karena si Laksamana mengamuk di kebun kweni..jadilah tercipta es yang enak ini.Khas nya pakai mangga Kweni tp karena sering bikin pas punya mangga, jadi mangga apa aja dipake..Walopun beda aroma beda rasanya sii..pakai kweni tentu aja lebih enak dan otentik.Untuk campuran kelapa mimi pakai jeli kelapa muda hehe.. mau keluar beli kelapa muda kok ya males bgt, panas nii bbrp hari disini..tar tergoda nyeruput kelapanya dijalan😝😝.Resep ini ga ontentik, krn udh di modifikasi ya..🥰#EsDicampur#Kopijos_Escampur#CookpadCommunity_Yogyakarta#GA_TheNextLevel Nur Sabatiana -
Es Laksamana Mengamuk Es Laksamana Mengamuk
Laksamana mengamuk adalah minuman khas dari daerah Riau. Minuman ini berbahan dasar buah mangga kuini yang dicampur dengan santan dan gula.Namanya memang cukup unik. Orang yang bukan berasal dari Riau, pasti bertanya-tanya, apa makna di balik nama minuman yang tak biasa ini. Ternyata, nama ini berasal dari sebuah cerita rakyat.Konon, dahulu ada seorang laksamana di sebuah desa. Istrinya dibawa kabur oleh seorang tuan tanah yang memiliki kebun kuini yang cukup luas. Laksamana itu pun mengamuk di kebun kuini milik tuan tanah itu.Dia menebaskan pedangnya pada pohon-pohon kuini itu. Buahnya pun berjatuhan. Namun tidak ada warga desa yang berani mendekat kala itu. Usai melampiaskan kemarahannya, sang laksamana pun kembali pulang, dan membiarkan buah kuini yang berjatuhan itu.Setalah laksamana pulang, warga pun berbondong-bondong datang untuk mengambil kuini-kuini yang berjatuhan tadi. Namun, karena banyaknya kuini, warga bingung harus dijadikan apa kuini yang rusak karena jatuh ke tanah itu.Salah seorang wanita, kemudian memotong kecil-kecil buah kuini, dan mencampurnya dengan santan dan gula. Dia pun membagikannya pada warga desa, dan mereka sangat menyukainya. Mereka kemudian memberi nama minuman itu dengan sebutan Laksamana Mengamuk. (source : si mbah)Recipe Source : Mama Fathan(dengan modifikasi)#CocomtangPost_ManggaLepok#CookpadCommunity_Tangerang#RememberGenkPeDa_MamaFathan#GenkPejuangDapur#PejuangGoldenApron3 Marissa Savista
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar