Brownies panggang

Nanik Lestari @cook_2010147
Cara Membuat
- 1
Panaskan margarine dengan api kecil,setelh meleleh sebagian matikan api kompor lalu masukan dcc aduk hingga cair semuanya
- 2
Aduk gula dan telur dengan whisk hingga rata lalu ayak sebagian coklat bubuk, terigu, dan baking powder
- 3
Masukan sebagian coklat dan margarine leleh
- 4
Setelah rata tambahkan kembali sisa terigu lalu margrine cair hingga tercampur rata
- 5
Masukan dalam cetakan yg telah dioles margarine ,taburkan kacang almon lalu panggang sampai matang
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Brownies panggang Brownies panggang
Edisi bikin bekal cemilan anak sekolahBrowniesnya enak, manisnya pas, bikinnya gampang sangat! 😁Resepnya untuk 1 loyang tp aku bagi jd loyang kecil2 biar gampang dibawaResep by: chef junaRecook by me bunda Z -
-
-
-
Brownies panggang Brownies panggang
Pengen ngemil aja,dan kbtulan stok cemilan drmh habis😁 Dapur Ani -
Brownies panggang Brownies panggang
Ini resep brownies yang cukup praktis menurut saya walaupun bukan yg terfavorit,dari resep brownies blue band yg saya sesuaikan dgn bahan yg ada,brownies ini texturenya lebih "cakey" tapi ttp legit..kalau mau lbh kering,waktu oven bisa lebih lama tp saya sendiri suka yg moistEva susilo
-
Brownies panggang Brownies panggang
Dari jaman gadis sampe punya buntut kaya sekarang ga pernah bosen sama yang namanya browniesBisa ngabisin 2loyang dalam beberapa hari, klo jajan terus yang ada boros, ngulik resep sana sini jadi lha brownies paporit orang serumahAlhamdulillah laku, sampe besok browniesnya dah ludes retha -
-
-
Brownies panggang Brownies panggang
Moto nya pake hengpong jadul,shiny nya ga kelihatan 😄 Mamanya Mima -
Brownies panggang Brownies panggang
Resep ini cocok dgn selera saya yg tdk suka terlalu manis trus kuenya agak sedikit basah di tengah ( sy suka brownies yg bantat dan sedikit moist ) Rima
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/593754
Komentar