Bihun Goreng Sayur

Cari makanan simple, murah meriah semua gembira?? Menu ini bisa menjadi salah satu pilihan moms.. Bahannya mudah di temui, dan gak neko2, tapi tetap enakkk (menurut saya mah) 😁
Bihun Goreng Sayur
Cari makanan simple, murah meriah semua gembira?? Menu ini bisa menjadi salah satu pilihan moms.. Bahannya mudah di temui, dan gak neko2, tapi tetap enakkk (menurut saya mah) 😁
Cara Membuat
- 1
Rebus sohun, lalu angkat, sisihkan.
- 2
Setelah se lvIris tipis2 bawang merah, bawang putih, cabai rawit, kol dan seledri. Tomat potong dadu.
- 3
Panaskan minyak, tumis bawang-bawangan hingga harum. Kemudian, masukkan tomat, dan cabai rawit.
- 4
Setelah harum, masukkan kol yang sudah di iris tipis, aduk sebentar, setelah agak layu, masukkan sohun yang sudah di rebus.
- 5
Tambahkan royco, aduk rata. Boleh di tambah garam jika kurang asin. Jangan lupa cek rasa.
- 6
Setelah semua rasanya pas, masukkan tauge, dan seledri. Aduk hingga tauge agak layu.
- 7
Angkat, sajikan dengan topping bawang goreng. Menu ini, juga rasanya enak dan pas meski di makan tanpa nasi. Selamat mencoba 💖
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Asinan Sayur Simple Asinan Sayur Simple
Ada sayuran di kulkas, bingung mau masak apa, kepikiran untuk buat asinan simple dan juga mudah. Salah satu makanan favorit keluaga Ghendis13_ -
Mie Goreng Sayur Mie Goreng Sayur
Sore-sore iseng masak, cuma manfaatin bahan-bahan seadanya yang ada di Kulkas murah meriah,jadi deh mie goreng sayur simple homemade😁 Nisa Anisah -
Capcai sayur Capcai sayur
Sayur capcai gurih pedas yg pasti mudah di buatnya, penambah selera makan dan pastinya bahan murah tp tetap sehat moms 🥰 Ummi Cooking -
Pangsit Isi Telur Sayur Sederhana Pangsit Isi Telur Sayur Sederhana
Resep simple dan buatnya gak lama plus semua suka .. 😍😉 Bisa untuk Sahur Dan Berbuka.. bahannya murah meriah...#FestivalRamadanCookpad#RamadanPenuhIdeMasakan#NgeksisdiCookpad#DiRumahAja Jonesti Putri -
Sayur Sop Sederhana Topping Bakso Sayur Sop Sederhana Topping Bakso
Sayur sop yang dimasak cukup simple, murah meriah dan hemat waktu 😂😂 Cicilia Sekar -
Wednesday Veggies Sohun Wednesday Veggies Sohun
Resep ini adalah salah satu resep kesukaan ku karena masaknya gampang dan sohunnya enak🤣 (mnurut gue wkwk) Bahannya juga simpel dan murah😎 Budget untuk membuat resep ini hanya 6.000-10.000 😉Cocok bgt buat anak kosan di akhir bulan Nda -
Bihun goreng sayur udang Bihun goreng sayur udang
Ada pengajian...utk pilihan kubuatkan menu bihun...murah mudah nikmaattt.. siti muryani -
Bakwan sayur renyah Bakwan sayur renyah
Gorengan yang satu ini pasti jadi favorite semua orang, mau dimakan dengan cabe rawit atau bumbu kacang,dengan makanan berkuah atau makanan lainnya juga enak, bakwan salah satu jajanan favorite saya.. Ziza Aziz -
Bakwan sayur Bakwan sayur
Bikin nya mudah dan simple😍,hasilllnya enakkk, renyah, kriukk, gurih😋 Puji Ambariah -
Bihun goreng sayur Bihun goreng sayur
Berhubung lagi musim hujan dan malas keluar. Kita bikin apa yg ada dirumah aja, tapi rasanya tetap 😍 dan alhamdulillah semua suka hihii Ririn_rc -
Sayur Bening Bayam Sayur Bening Bayam
#dirumahaja sekarang jadi lebih banyak kegiatan masak memasak. Resep pertama yang aku tulis, Sayur bening bayam yang murah meriah, gampang dan endulitaa. Wajib coba ya moms. Via Ayu Lestari -
Sayur Daun Singkong Tumbuk Sayur Daun Singkong Tumbuk
Suka sama sayur ini dari kecil dan ternyata salah satu bahannya sangat bagus untuk kesehatan... yaitu Tekokak 👍... Kebetulan cara bikinnya pun mudah plusss gak hanya suami yang suka tapi anak2 doyan banget 😁😁😁 Wenny Saragih / MamaBell
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar