Nastar Mantul

Hellen Aulia Putri
Hellen Aulia Putri @cook_232111i
Blitar, East Java, İndonesia

Setelah berkali2 otak utik resep nastar... Akhirnya dapat formula nastar yg memuaskan hatiku...

Nastar Mantul

21 orang berencana membuat resep ini

Setelah berkali2 otak utik resep nastar... Akhirnya dapat formula nastar yg memuaskan hatiku...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 grTepung terigu
  2. 100 grMentega
  3. 150 grRum butter
  4. 100 grGula halus
  5. 1cepuk vanili
  6. 3 btrkuning telur
  7. 2 sdmsusu bubuk atau susu kental manis
  8. Secukupnyaselai nanas
  9. Olesan dan topping:
  10. 2 btrkuning telur
  11. 1 sdmsusu kental manis
  12. SecukupnyaParutan keju

Cara Membuat

  1. 1

    Mix kuning telur, vanili dan gula halus dan susu kental manis sampai tercampur rata dan berwarna putih.

  2. 2

    Tambahkan mentega dan butter dan mix kembali hingga rata.

  3. 3

    Ambil adonan sedikit demi sedikit pada wadah plastik lainnya... Dan tambahkan tepung terigu. Mix hingga tidak lengket di tangan tapi masih mudah untuk di cetak... Cetak sesuai selera, Q lebih suka bentuk bulat2. Jika adonan mulai kaku dan sulit dibentuk ambil sedikit adonan basah dan tambahkan pada adonan yg sudah diberi tepung terigu. Aduk hingga adonan kembali lemes.

  4. 4

    Oven hingga setengah matang

  5. 5

    Kocok kuning telur dan susu kental manis pada mangkuk kecil berbeda... Kemudian oleskan di atas nastar setengah matang

  6. 6

    Beri topping parutan keju dan oven kembali hingga matang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Hellen Aulia Putri
Hellen Aulia Putri @cook_232111i
pada
Blitar, East Java, İndonesia
Masakan sendiri yang sehat, bersih dan higienis adalah awal dari kebahagiaan keluarga
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa