Ayam Jamur Kecap

Olivia
Olivia @OLIVIADEBORA
Jambi

Ayam kecap ini bisa ditambahkan tahu, kulit tahu, kentang atau telur. Sesuai selera aja..
lebih enak pakai ayam kampung.
bagi yg ga suka jamur bisa diganti dengan yg lain. Tapi bagi pecinta jamur,, bisa masukkan jamur nya banyak2..😄..
Simple masaknya..
Dimakan dg bubur juga enak,,

Recook: saosao Winfrey

Ayam Jamur Kecap

9 orang berencana membuat resep ini

Ayam kecap ini bisa ditambahkan tahu, kulit tahu, kentang atau telur. Sesuai selera aja..
lebih enak pakai ayam kampung.
bagi yg ga suka jamur bisa diganti dengan yg lain. Tapi bagi pecinta jamur,, bisa masukkan jamur nya banyak2..😄..
Simple masaknya..
Dimakan dg bubur juga enak,,

Recook: saosao Winfrey

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
  1. 1/2 kgayam
  2. 5-10 lembarjamur hyoko
  3. 2 buahjamur kuping
  4. 1 ruasjahe
  5. 2 siungbawang merah
  6. 3 siungbawang putih

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Potong2 ayam

  2. 2

    Rendam jamur kuping. Sobek2 supaya lebih kecil ukurannya.

  3. 3

    Rendam jamur hioko. Belah sesuai selera.(boleh utuh juga)

  4. 4

    Tumis bawang putih dan bawang merah dg sedikit minyak

  5. 5

    Masukkan jahe

  6. 6

    Masukkan ayam (tumis dulu agar tidak bau).

  7. 7

    Tambahkan air sesuai selera.(kalau suka berkuah, tambahkan air agak banyak. Kalau suka tumis dg sedikit air, tambah sedikit saja air nya).

  8. 8

    Masukkan kecap asin, kecap manis, gula,garam,kaldu bubuk, dan merica. Masak dg api kecil agar bumbu nya meresap.

  9. 9

    Masukkan jamur hioko dan jamur kuping

  10. 10

    Ayam Kecap siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Olivia
Olivia @OLIVIADEBORA
pada
Jambi
My online recipe book😊
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa