Cara Membuat
- 1
Bersihkan ikan nila dan tiriskan, potonglah dadu tahu dan tiriskan
- 2
Haluskan cabe + bawang merah + bawang putih + jahe + kunyit + lengkuas
- 3
Masukkan bumbu halus ke wajan + santan dan air lalu aduk hingga merata, jika sudah mendidih masukkan ikan nila dan tahu, aduklah perlahan2 supaya ikan dan tahu tidak hancur
- 4
Masukkan daun salam + daun jeruk + daun kunyit + serai + garam aduklah hingga wangi
- 5
Jika sudah wangi dan matang angkat dan hidangkan dengan nasi putih 🤤 selamat mencoba
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
-
Gulai ikan nila + tahu Gulai ikan nila + tahu
Berawal dari request suami yg minta ikan nilanya di gulai saja, jadi walaupun lampu mati akhirnya menguatkan tekad buat ngulek pakai cobek 😁 Prameswari Dheefanny -
Gulai Tahu Ikan Tongkol Gulai Tahu Ikan Tongkol
Udah lama ga makan ikan tongkol dan ingin yang ada kuahnya. Tirai Ummu Syaddad -
Gulai ikan nila+tahu Gulai ikan nila+tahu
sempet bingung mw masak apa, di tukang sayur ada nila sama tahu, pngnnya sih di goreng aja, tp kurang menantang,jadi deh kek begini 🤭 LIA -
-
Gulai Ikan kembung dan tahu Gulai Ikan kembung dan tahu
Ada santan yg udah beku di dalam kulkas dan ada ikan kembung juga. Dari pada di goreng terus, mending di bikin gulai aja. Kebetulan bahan-bahan untuk bikin gulai ada semua.#IsiKulkasKu#CINTE_IsiKulkasKu#GAS2025#CookpadCommunity_Jakarta Septina Rika -
Gulai Ikan Salai dan Tahu Gulai Ikan Salai dan Tahu
Source : Buk Nopi_Dapur 745. Suami dapat banyak ikan salai (ikan asap) dr temannya (buat sendiri lho 👌), ada ikan gabus, kerapu dan ntah apa lagi 😁😁. Pernah digoreng cabe..tapi jadinya keras bangett 😫😫😫. Coba alternatif lain, dimasak santan....baru sedaaap !! 👌👌 beneran bikin khilaf makannya 😋😋 Imelda Lim -
-
Gulai Ikan asap tahu Gulai Ikan asap tahu
Lagi kangen masak ibu dikampung,akhirnya masak sendiri deh obat kangen masakan Sumatera. 🌸 Lusi 🌸🍜 -
Gulai ikan plus kacang panjang dan tahu Gulai ikan plus kacang panjang dan tahu
#5resepterbaruku Dian Andika -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/10669322
Komentar