PEARL BUBBLE CHATIME HOMEMADE #BandungRecook2_SenyRoss

Puji Winarni
Puji Winarni @eyangbima
Bandung ig@pujiwinarniuntung

Sebetulnya sudah lama Cook Mark resep ini dari Frielingga Sit . Akhirnya saya kombinasi dengan resep Seny Ross yang menang arisan . Kebetulan bahan ada semua langsung eksekusi 2X resep . #39 ( Rabu 2 Oktober 2019 )
#berburucelemekemas
#resolusi2019
#cookpadcommunity_bandung
#cookpadindonesia
#kemauandankemampuan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 bungkusnutrijel bubuk plain
  2. 1 bungkusnutrijel bubuk coklat
  3. 100 ccair panas
  4. 1/2 sdtminyak sayur
  5. 2 sdtminyak sayur (tambahan untuk air rebusan)
  6. 5 sdmtepung tapioka (me : 10 sdm)
  7. 2 sdmgula pasir (me : 4 sdm)
  8. 1 sdmcoklat bubuk (me : 2 sdm coklat bubuk Van Houten)

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan bahan bahan, campurkan semua bahan bahan kering.

  2. 2

    Aduk bahan kering sampai rata, tambahkan air panas sedikit demi sedikit sambil diuleni sampai kalis (kalau belum kalis bisa ditambah tepung tapioka) sampai adonan betul betul kalis.

  3. 3

    Kemudian bulatkan sebesar kacang tanah, lalu rebus dalam air mendidih yang diberi minyak sayur sampai mengapung tandanya sudah matang angkat tiriskan. Siap disajikan dengan beraneka minuman favorit.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Puji Winarni
Puji Winarni @eyangbima
pada
Bandung ig@pujiwinarniuntung
Saya hobi mengolah masakan maupun kue-kue baik dari Indonesia hingga masakan Asing. Visi saya yang penting ada kemauan dan kemampuan.
Lebih banyak

Komentar (2)

Anisa Haryanto
Anisa Haryanto @cook_15493917
bobany enak. tp knp stlh dmasukin k minuman dingin lgsg keras ya?

Resep Serupa