Tuna Vege Soup untuk umur 2 tahun

dwi tyas
dwi tyas @cook_12267550
bekasi

Tuna Vege Soup untuk umur 2 tahun

4 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. ikan tuna (rebus lalu cincang/suir) sisihkan rebusannya
  2. sayuran saya pakai pokcoy
  3. wortel (serut/potong kecil2)
  4. Tahu putih /Tofu
  5. tumis nya pakai UB/blue band
  6. bumbu :
  7. 2 siung bawang putih dan
  8. 2 siung bawang merah
  9. daun seledri (bisa dskip bagi yang tdk suka)
  10. kaldu jamur (aq pake totole)
  11. secukupnyagula dan garam

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus ikan tuna nya terlebih dahulu

  2. 2

    Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum

  3. 3

    Masukan air rebusan ikan tuna

  4. 4

    Masukan wortel dan tahu sampai mendidih setengah matang

  5. 5

    Masukan tahu putih/tofu dan sayur pokcoy dan daun seledri

  6. 6

    Lalu masukan tuna yang sudah direbus tadi

  7. 7

    Masukan totole,gula dan garam tunggu sampai mendidih dan cek rasa

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
dwi tyas
dwi tyas @cook_12267550
pada
bekasi

Komentar

Resep Serupa