Saos cocolan kecap ayam panggang ala mertua

Azizah (Mommy Rayyan)
Azizah (Mommy Rayyan) @RR240912
Banjarmasin (Kalimantan Selatan)

saos cocolan yg pas temannya ayam panggang adalah ya saos kecap ini, enak dan yummy😋
bahannya pun simple loh 😉

Noted : semakin banyak bawang semakin enak. kemudian disesuaikan juga takaran yang lain supaya pas.

yuk bikin😉

#PejuangGoldenApron
#GoldenApron2
#GoldenApron
#BerburuCilemekEmas

Saos cocolan kecap ayam panggang ala mertua

saos cocolan yg pas temannya ayam panggang adalah ya saos kecap ini, enak dan yummy😋
bahannya pun simple loh 😉

Noted : semakin banyak bawang semakin enak. kemudian disesuaikan juga takaran yang lain supaya pas.

yuk bikin😉

#PejuangGoldenApron
#GoldenApron2
#GoldenApron
#BerburuCilemekEmas

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 siungBawang merah (iris tipis)
  2. 2 sdmkecap manis (saya pakai Bango)
  3. 1 sdmgula merah (sisir halus)
  4. 1/2 sdmsaos tomat (saya pkai tomat catsup
  5. sedikitperahan jeruk nipis

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan dulu bahan-bahannya. Kecap, tomat, gula merah, Bawang merah, jeruk nipis

  2. 2

    Kemudian, bawangnya digoreng sebentar. lalu tiriskan! ulek bawang dan gula merah hingga halus.

  3. 3

    Kemudian tambahkan tomat dan kecap. ulek lagi sampai rata

  4. 4

    Lalu tambahkan sedikit perahan jeruk nipis kemudian koresi rasa😉 selamat mencoba😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Azizah (Mommy Rayyan)
pada
Banjarmasin (Kalimantan Selatan)
Masih Tahap belajar dan terus belajar. semangat tanpa henti menghidangkan sajian Homemade untuk mereka kluarga kecilku ❤ Yang menyenangkan hati + mengenyangkan perut ❤
Lebih banyak

Resep Serupa