Sayur Sup Manis Tempe

2 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

20 menit
1 porsi
  1. 1/4 buahkubis
  2. 1 buahwortel
  3. 2 buahkacang panjang
  4. secukupnyatempe
  5. secukupnyapenyedap rasa sesuai selera
  6. 2 siungbawang putih
  7. secukupnyagaram
  8. secukupnyakecap
  9. secukupnyasaos sambal (jika ingin ada pedas)
  10. secukupnyaAir
  11. Kerupuk

Cara Membuat

20 menit
  1. 1

    Geprek, iris tipis 1 siung bawang putih, campurkan dengan air dan garam. Potong tempe dan rendam kurang lebih 8 menit. Goreng dan tiriskan.

  2. 2

    Potong kubis, wortel, dan kacang panjang.

  3. 3

    Panaskan air, masukkan bawang putih 1 siung yg sudah dihaluskan. Tambahkan garam dan kecap secukupnya.

  4. 4

    Masukkan sayur dan tunggu hingga matang. Sayur sup manis tempe siap disajikan bersama kerupuk.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Fajar N
Fajar N @fajarnurp11
pada
Sumatera Utara

Komentar

Resep Serupa