Steak saus lada hitam (super simple)

Ayyu Aghnia
Ayyu Aghnia @cook_12252595
Bekasi

Terinspirasi dari resep bunda ina. Dan gak nyangka rasanya mirip sama double steak di Bandung. Jadi kangen bandung huhu. Dan yang paling penting daging nya empuk dan rasa sausnya mirip sama double steak bandung.

Steak saus lada hitam (super simple)

Terinspirasi dari resep bunda ina. Dan gak nyangka rasanya mirip sama double steak di Bandung. Jadi kangen bandung huhu. Dan yang paling penting daging nya empuk dan rasa sausnya mirip sama double steak bandung.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 slicetenderloin
  2. Bahan marinasi
  3. 3 siungbawang putih dicincang
  4. Bubuk lada hitam
  5. Garam
  6. Perasan lemon
  7. Bahan saus
  8. 3 siungbawah merah/bawang bombay
  9. 2 siungbawang putih
  10. 2 sdtbubuk lada hitam (sesuai selera)
  11. Kaldu daging (aku pake penyedap rasa daging instan)
  12. secukupnyaAir
  13. Saus tiram
  14. Kecap manis
  15. 1/4 sdtsagu untuk mengentalkan saus
  16. Bahan pelengkap
  17. Kentang goreng
  18. Buncis dan wortel rebus

Cara Membuat

  1. 1

    Marinasi dagingnya dulu ya. Minimal 2 jam, kalo aku seharian marinasi supaya makin empuk.

  2. 2

    Panggang daging yang telah di marinasi. Tips pada saat memanggang daging, gunakan api kecil dan kemudian masak tiap sisi daging kurang lebih 3 menit. Untuk tingkat kematangan nya well done ya.

  3. 3

    Kemudian tumis bahan sausnya. Masukkan bawang merah & bawang putih terlebih dahulu, setelah harum masukkan sisa bahan semuanya kecuali sagu diakhir pada saat bahan saus mendidih. Check rasa, karena saya ingin menonjolkan rasa lada hitam nya, jadi ada tambahan lada hitam.

  4. 4

    Masak bahan pelengkap nya yaa jangan lupa :))

  5. 5

    Dan siap untuk disajikan 😚

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Ayyu Aghnia
Ayyu Aghnia @cook_12252595
pada
Bekasi
Newbie of cooking. Masak ala ala anak kosan ❤
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa