Donat kentang ekonomis #ResepPertamaku

Indah Myesha
Indah Myesha @cook_17633283
Kabupaten pemalang

Donat kentang ekonomis #ResepPertamaku

10 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 260 gramterigu segitiga
  2. 4 Sdmgula pasir
  3. 1 Sdmsusu bubuk
  4. 1 butirtelur
  5. 2 sdmmargarin
  6. 1/2 sdtgaram
  7. 100 gramKentang kukus haluskan
  8. Bahan biang:
  9. 1 sdmragi instan
  10. 1 sdmgula pasir
  11. 70 mlair hangat

Cara Membuat

  1. 1

    Bahan biang : campurkan bahan biang jadi 1 tungggu 5 menit sampai mengembang, (kalo tidak mengembang tandanya ragi tidak aktif lagi ya)

  2. 2

    Siapkan dalam wadah: terigu,gula pasir, telur,dan susu bubuk lalu bahan bahan biang, uleni hingga setengah kalis

  3. 3

    Masukkan margarin dan garam lalu uleni lagi sampai kalis elastis

  4. 4

    Tutup adonan dengan kain setengah basah, tunggu sampai mengembang 2x lipat

  5. 5

    Setelah mengembang kempeskan adonan lalu bulatkan adonan (besar kecilnya suka suka yah)dan tempatkan di tempat tertutup, bisa ditutup dengan kain lagi ya, tunggu sampai 20 menit

  6. 6

    Cetak adonan, lalu goreng dengan minyak panas namun dengan api kecil, goreng sampai kuning kecoklatan.

  7. 7

    Hidangkan dengan toping sesuai selera

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Indah Myesha
Indah Myesha @cook_17633283
pada
Kabupaten pemalang

Komentar

Resep Serupa