Ikan Asin jambal,cumi masak pedas

Herrel Zefano Otniel
Herrel Zefano Otniel @cook_15963524

Ikan Asin jambal,cumi masak pedas

5 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/4 kgikan asin Jambal potong kecil kecil
  2. 1/2 onscumi asin utuh
  3. 1 onscabe merah galak
  4. 5 buahcabe merah kriting
  5. 10bawang putih
  6. 5bawang merah
  7. 1 batangserai memarkan
  8. 1 buahtomat iris
  9. 1 papanpetai
  10. 1/2 sdtkaldu jamur/sesuai selera
  11. sesuai seleraDaun kemangi

Cara Membuat

  1. 1

    Panaskan minyak kemudian goreng ikan asin jambal dan cumi sisihkan.

  2. 2

    Siapkan cabe,bawang merah,bawang putih haluskan.Masak hingga harum,kemudian masukan sereh,tomat dan ikan asin.Terakhir tambahkan kaldu jamur,kemangi dan petai.Angkat dan siap disajikan.Menu sederhana ini enak dimakan dengan nasi hangat😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Herrel Zefano Otniel
Herrel Zefano Otniel @cook_15963524
pada

Komentar

Resep Serupa