East Meet West Chicken

Caroline Pandu
Caroline Pandu @cook_10187303

East Meet West Chicken

2 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 600 grayam, potong ukuran sedang
  2. 2 sdmbumbu ngoyang / five spices
  3. 2 sdmkikoman soy sauce
  4. 1 sdmminyak wijen
  5. 2 sdmsaus tiram
  6. 1 butirbawang bombay
  7. 1 buahtomat
  8. 5 sdmminyak goreng
  9. 1 tangkaidaun rosemary, ambil daunnya saja
  10. Secukupnyagaram dan gula

Cara Membuat

  1. 1

    Campur jadi satu bumbu ngoyang, saus tiram, kikoman, marinate ayam yang sudah dipotong selama minimal sejam

  2. 2

    Tumis bawang bombay dengan minyak goreng

  3. 3

    Masukkan tomat. Aduk hingga tomat agak layu

  4. 4

    Masukkan ayam, tambahkan daun rosemary. Koreksi rasa.

  5. 5

    Setelah ayam matang, ambil ayamnya saja. Goreng dengan airfryer atau dengan teflon tanpa minyak. Tujuannya supaya mendapatkan teksture kering di bagian luar. Letakkan minyak dan bumbu yang tersisa secara terpisah. Bumbu bisa ditambahkan ke nasi, ketika akan menyantap ayam. Sajikan dengan taburan bawang goreng lebih enak.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Caroline Pandu
Caroline Pandu @cook_10187303
pada

Komentar

Resep Serupa