Orek Tempe Nyemek

Bunda Lesy
Bunda Lesy @linchie
Cileduk

sebagai lauk pelengkap nasi kuning rice cooker :)

Orek Tempe Nyemek

6 orang berencana membuat resep ini

sebagai lauk pelengkap nasi kuning rice cooker :)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

4 porsi
  1. 1 papantempe
  2. 4 siungbawang merah - iris tipis
  3. 3 siungbawang putih - iris tipis
  4. 4 sendokkecap manis
  5. 3 buahcabe hijau besar - iris besar dan serong
  6. secukupnyaAir
  7. 1 buahdaun bawang (optional)

Cara Membuat

  1. 1

    Potong tempe menjadi dadu, kemudian goreng kering.

  2. 2

    Tumis bawang merah, bawang putih dan cabe hijau sampai harum

  3. 3

    Masukan tempe yang sudah dipotonng, tambahkan kecap dan air secukupnya

  4. 4

    Tunggu air mendidih dan hampir menyusut kemudian matikan kompor dan tempe orek nyemek siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Bunda Lesy
Bunda Lesy @linchie
pada
Cileduk

Komentar

Resep Serupa