Ikan kering telang masak asam / iwak karing masak asam khas banjar

14 orang berencana membuat resep ini
NeyLa Lestari
NeyLa Lestari @neyla_0793
Satui, Kabupaten Tanah Bumbu

Ini enak banget di makan dengan nasi anget2 🤤🤤🤤

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 onsikan kering telang
  2. Bahan bumbu
  3. 4 siungbawang merah
  4. 4 siungbawang putih
  5. 6 bijicabe rawit
  6. 1 bijicabe merah besar
  7. Secukupnyaperasan asam jawa
  8. Secukupnyagula merah, garam dan gula pasir

Cara Membuat

  1. 1

    Potong2 ikan kering sesuai selera, cuci kemudian rendam dengan air panas agar tidak terlalu asin kemudian goreng sampai kering

  2. 2

    Uleg semua bahan bumbu, kecuali cabe merah besar di iris kecil2 saja

  3. 3

    Panaskan minyak, tumis sampai harum bumbu yg sudah di uleg kemudian masukkan cabe merah yg di iris dan perasan asam jawa

  4. 4

    Lalu masukkan ikan kering yg sudah di goreng, icip rasa dan sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Masak Hari Ini
NeyLa Lestari
NeyLa Lestari @neyla_0793
pada
Satui, Kabupaten Tanah Bumbu
Cuma ibu rumah tangga yg doyan masak. hehe salam kenal. ☺️
Lebih banyak

Resep Serupa