Nasgor Kunyit Kencur

T I W I
T I W I @reseptiwi
T A N G E R A N G

Lagi bosen sama nasgor yg pake kecap manis, beralih jadi pake rempah2. Bikinnya cepat Dan gampang.

Nasgor Kunyit Kencur

5 orang berencana membuat resep ini

Lagi bosen sama nasgor yg pake kecap manis, beralih jadi pake rempah2. Bikinnya cepat Dan gampang.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1-2 porsi
  1. 1 piringnasi putih sisa kemarin
  2. 2Bawang putih
  3. 3bawang merah
  4. 1cabe keriting(iris)
  5. Bubuk kunyit (me: desaku)
  6. 1 ruaskencur
  7. Garam, gula, penyedap/kaldu bubuk Rasa ayam
  8. Minyak Goreng untuk menumis

Cara Membuat

  1. 1

    Ulek bawang merah, bawang putih, garam 1sdt, kunyit, kencur.

  2. 2

    Tumis Bumbu. Tambah nasi putih,masak Di api kecil.

  3. 3

    Tambah garam sesuai selera, gula pasir 1sdt, kaldu bubuk. Jangan Lupa koreksi Rasa.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
T I W I
T I W I @reseptiwi
pada
T A N G E R A N G

Komentar

Resep Serupa