Cara Membuat
- 1
Potong terong bulat2
- 2
Ambil daging terong
- 3
Potong2 daging terong
- 4
Campur wortel, daun bawang, potongan daging terong, telur dan bumbu - bumbu
- 5
Goreng terong seraya dimasukan isian telur dan terongnya
- 6
Terong isi telur siap di sajikan.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Terong isi telur Terong isi telur
Semakin hari semakin bingung mau bikin apa, dan sering bosen kalau cuma itu2 aja..Jadilah bentuk yg agak ambyar tapi rasa tetap endulitaa Elfiana Astuti -
-
Terong Telur Terong Telur
Dikasih mertua terong bny banget bingung mau diapain. Balado udh sering. Udh dimasak lodeh juga buat si anak icil. Yaudah ini jadinya. Semoga bermanfaat... Mora-sis -
Terong Tusuk Isi Tahu Telur Terong Tusuk Isi Tahu Telur
Assalamualaikum...Event CoBoy minggu ini adalah *SNAPAN COBOY* _(cookSNAP ANtar COBOY)_ Dan tema untuk minggu ini adalah *"15 Menit Jadi Apa? "*Eh tenang2 jangan bingung ya, kalo ada Cookpad cari resep apa saja bisa🤗. Kalo saya biasanya tinggal buka aplikasinya lalu pilih search masukkan kalimat kunci "masakan 15 menit" lalu muncul dech inspirasi resep2 yg cepat n mudah dibuat. Dan kalo bingung mo bikin apa, saya biasanya juga pakai fitur "apa isi kulkasmu" tinggal pilih bahannya lalu muncul dech resep2nya, misal dikulkas ada terong, tahu, telur bingung mo diolah apa, saya klik bahan terong telur tahu lalu muncul berbagai macam olahan terong, mudah bukan. Resepnya juga bervariasi loh mulai dari yang umum/sering dibuat sampai unik/menu baru. Salah satunya saya ketemu resep terong gulung milik mbk @ayisaris , menurutku resep ini unik karena saya baru tau sekarang2 ini.Resepnya saya modif dikit bahan, bentuk dan sauanya🙏☺️.Harapan saya semoga fitur2 Cookpad semakin bagus dan lengkap. Sukses terus Cookpad...Cookpad Indonesia👍💪.Jumat, 11 november 2022 (pekan 40)#SnapanCoboy_15MenitJadiApa#Serba15menit#PejuangGoldenBatikApron#CoboySemanggi22#CookpadCommunity_Surabaya#CookpadCommunity_id#Berbag11Cerita#PosbarSpesial Oknisa Carolina -
Terong Telur Terong Telur
Pulang kerja, maunya istirahat saja. Ya jelas enggak lah ya. Tetep masak dl buat makan malam. Kalau saya orangnya nggak suka masak yang ribet2. Lihat isi kulas, ada terong ungu n telor. Ya sudah siap eksekusi aja. Yang masaknya nggak pakai lama. Secara punya tiga krucil yang sudah ngajak main minta diperhatikan juga 🤭 MamaJe -
Terong Telur Terong Telur
Olahan terong yang cocok dinikmati sebagai lauk atau cemilan dengan saus atau taburan bubuk cabe..mantaap👌😋😋#GAS2025#Pais_TeuDidaunan#SayurTanpaDaun#CookoadCommunity_Bandung#Resep2 Dapur B'wish -
Terong Isi Telur Dadar Terong Isi Telur Dadar
Cara lain makan terong, biasanya terong itu dibalado, di semur, jd campuran lodeh. Ternyata dibikin kaya gini enak juga yaa.. Makasih resepnya yaa bunda @cook_220497 🙏😍, kaka bolak balik cocol ni, biiasanya menu terong dia skip😆 ini enak dimakan selagi panas/anget ya..#CookpadCommunity_Bandung#Cocomba Yuli Tiarni -
Terong telur Terong telur
Yah,didapur hanya ada terong...maklum pandemi semua serba sulit tapi bun kita tetap bisa makan enak dg kreasikan si terong...Ga terlalu berminyak kalo gorengnya pake telor.Markicob Zassa -
Terong telur Terong telur
D kasih terong sm kakak, iseng" Buat camilan ini, alhamdulillah ank suka Ita Cute's -
Terong Saus Telur Terong Saus Telur
Di rumah ada terong nganggur. Rasanya bosen juga kalo cuma dibuat balado, atau dimakan sama sambal. Untung saya nemu resep greget dari cookpadnya Mbak Junetha Cinthya. Konon, ini masakan khas Manado. Rasanya enak bangeeet .. Seperti biasa, saya menyesuaikan bahan yang ada, jadi agak beda dengan resep orinya 😂. Resep ori ala Mbak Junetha Cinthya bisa dicek disini 👇👇👇Source : Terong saos telur https://cookpad.wasmer.app/id/resep/538915-terong-saos-telur Sherry -
Terong Saus Telur Terong Saus Telur
#GenerasiAprontis#RamadanPilihMasak#RayakanHariKemenangan#cookpadcomunnity_bali#CPBali_RayakanHariKemenangan2024#CPBaliAuthor2024_chelysadeli#terong#telurHidangan istimewa menyambut hari raya tentunya sudah dipersiapkan dengan berbagai menu pilihan dan bahkan ada yang warisan keluarga.Terong dan telur adalah bahan makanan yang umumnya dihidangkan sehari-hari. Namun kali ini, saya memasaknya dengan resep dan penyajian yang berbeda. Rachel Esther Sahetapy -
Terong Saus Telur Terong Saus Telur
lg di rumah ortu Mari memasak #masakanManado yang #BringBackMemories ini menu legend yg selalu ad dirumah kesukaan dr unyu2 smpe skrg, yg super gampang dan pastinya endess, sambil setor resep mingguan... #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #Pekan_Manado #cookpadindonesia #cookpadcommunity #cookpad violita
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12427088
Komentar (2)