Siomay sederhana

Putri Mahardika
Putri Mahardika @putri_mahar
Pondok Aren, Tangerang Selatan

Masa pandemik ini ngebuat rajin masak 😁. Berbekal nanya2 sm teh @Risna Yuni dan tante trs liat di cookpad jadi deh bikin siomay 😄

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

5-10 porsi
  1. 200 grayam (saya ambil bagian dada aja, sisa dr bikin mie ayam)
  2. 250 grudang (buang kulitnya)
  3. 8 siungbawang putih
  4. 7 sendok makantepung tapioka/sagu
  5. 3 sendokterigu
  6. 2 sendokkecap inggris (bisa diskip atau diganti kecap asin)
  7. secukupnyaGaram
  8. Tahu coklat (bisa pakai tahu putih)
  9. 1 butirTelur

Cara Membuat

  1. 1

    Blender bawang putih, ayam dan udang secara bersamaan

  2. 2

    Setelah diblender, taruh dalam wadah kemudian campurkan terigu, tapioka, telur, garam, kecap inggris. Aduk sampai rata

  3. 3

    Setelah tercampur rata bikin adonan dlm bentuk bulat. Spt siomay. Utk tahu bisa belah tengahnya lalu masukan adonan

  4. 4

    Balur dandang kukusan dengan minyak goreng agar tidak lengket. Masukan ke dalam dandang utk dikukus. Dan kukus selama 45 menit

  5. 5

    Setelah 45 menit angkat dan sajikan di piring. Siomay siap dimakan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Ditulis oleh

Putri Mahardika
Putri Mahardika @putri_mahar
pada
Pondok Aren, Tangerang Selatan
seseorang yg hobi makan dan berusaha memasak dgn mencoba resep2 dari teman2, tp jangan minta saya nulis resep masakan padang yaa 😂
Lebih banyak

Resep Serupa