Bolu gulung (Recook resep dari mbak @Dea Novita)

Eyie Salim
Eyie Salim @cook_5012235
Cileungsi Bogor

Baru pertama kali nyoba bikin bolu 🙂

Bolu gulung (Recook resep dari mbak @Dea Novita)

16 orang berencana membuat resep ini

Baru pertama kali nyoba bikin bolu 🙂

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 50 gramtepung terigu
  2. 125 gramgula pasir
  3. 2 sdtsp
  4. 8kuning telur
  5. 4putih telur
  6. 25 grammaizena
  7. 1/2 bungkusmentega (cairkan)
  8. Vanilli
  9. Topping :
  10. Butter cream
  11. Keju
  12. Messes
  13. Selai strawberi dan coklat

Cara Membuat

  1. 1

    Mixer gula pasir, telur, sp hingga mengembang menggunakan mixer

  2. 2

    Tambahkan maizena dan tepung sedikit demi sedikit hingga tercampur

  3. 3

    Lalu masukan mentega yang sudah dicairkan, aduk dengan spatula (jangan pakai mixer)

  4. 4

    Olesin loyang dengan mentega dan taburi terigu, atasnya alasi kertas roti, tuangkan adonan dan hentak 2 kali agar udara keluar.

  5. 5

    Panggang selama 25menit, tusuk dengan tusuk sate jika tidak ada lagi adonan yg menempel berarti sudah matang.

  6. 6

    Angkat dri loyang, gulung secara perlahan semasih hangat, buka gulungan lalu olesi dengan selai.. Dan sajikan dengan topping

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Eyie Salim
Eyie Salim @cook_5012235
pada
Cileungsi Bogor
memasak adalah hobby .. ❣️
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa