Bergedel Kentang

Damia Putri
Damia Putri @hannah

Bergedel Kentang

9 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 kgkentang kupas,cuci potong kotak-kotak lalu goreng
  2. 4 siungbawang putih haluskan
  3. Secukupnyamerica bubuk
  4. Secukupnyagaram
  5. Bawang merah goreng untuk campuran adonan (setengah matang)
  6. SecukupnyaKaldu jamur/penyedap rasa
  7. 1 btgdaun bawang/loncang iris tipis-tipis
  8. Sedikitpala bubuk
  9. 2 btrtelur ayam
  10. Minyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Kentang yg sdh di goreng dan tumbuk/uleg. Campur kan bawang putih,merica bubuk,pala bubuk,garam,bawang merah goreng,irisan daun bawang,kaldu jamur dan 1 butir telur. Campur2/aduk hingga menjadi adonan lalu bentuk sesuai selera(bulat pipih)

  2. 2

    Siapkan wadah lalu pecahkan 1 butir telur di kocok lepas. Celupkan bergedel di dalam telur lalu goreng sampai matang. Bergedel kentang siap di hidangkan😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Damia Putri
Damia Putri @hannah
pada

Komentar

Resep Serupa