Sapi Lada Hitam

Ignatia Sulistya
Ignatia Sulistya @cook_20598931
Kota Semarang

Masak ala-ala menu resto😍

Sapi Lada Hitam

Masak ala-ala menu resto😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 650 grdaging sapi potong dadu
  2. 2 buahpaprika (hijau dan merah)
  3. Tomat merah (sedikit dan optional)
  4. Tomat hijau (sedikit dan optional)
  5. 5 siungbawang putih (potong tebal)
  6. 3 siungbawang merah (potong tebal)
  7. 3cabe merah
  8. Saus lada hitam (merk bebas)
  9. Lada hitam bubuk
  10. Kecap manis
  11. 1 sendoksaus tiram
  12. Tepung maizena
  13. Garam
  14. Penyedap jamur
  15. Gula pasir

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih daging sapi yang telah dipotong, lalu taburi dengan tepung maizena dan sedikit garam lalu ditumis sebentar lalu sisihkan.

  2. 2

    Siapkan bumbu-bumbu. Panaskan minyak, tumis bawang putih dan bawang merah sampai harus, masukkan cabe merah, aduk baru kemudian masukkan daging sapi yang telah ditumis

  3. 3

    Tambahkan air, garam, penyedap jamur, gula pasir, lada hitam bubuk saos lada hitam, saos tiram dan kecap. Lalu diamkan sampai daging empuk. Tes rasa

  4. 4

    Kemudian masukkan tomat, dan paprika lalu aduk-aduk dan diamkan kurang lebih 10 menit. Sapi lada hitam siap untuk disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ignatia Sulistya
Ignatia Sulistya @cook_20598931
pada
Kota Semarang

Resep Serupa