Bihun Udang

Venuz_ Shizuka
Venuz_ Shizuka @cook_24261735
Tangerang

Ketika bihun saja kurang sedap dirasa...maka tambahan udang ini bisa menambah rasa sedap dan nikmat
Selamat mencoba Bunda🥰

Bihun Udang

4 orang berencana membuat resep ini

Ketika bihun saja kurang sedap dirasa...maka tambahan udang ini bisa menambah rasa sedap dan nikmat
Selamat mencoba Bunda🥰

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
4 porsi
  1. Bahan:
  2. 1 kepingbihun jagung
  3. 250 grudang uk sedang
  4. Bumbu:
  5. 5 siungbawang merah
  6. 3 siungbawang putih
  7. 3 buahcabe rawit
  8. secukupnyaGaram, gula dan penyedap

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Rebus bihun 3 menit dan tiriskan

  2. 2

    Iris bawang merah, bawang putih dan cabai rawit, lalu tumis hingga harum

  3. 3

    Bersihkan udang, lalu masukkan ke dalam tumisan bumbu, masak hingga setengah matang

  4. 4

    Masukkan bihun, tambahkan garam, gula dan penyedap secukupnya, masak hingga bumbu meresap dan udang matang, angkat dan sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Venuz_ Shizuka
Venuz_ Shizuka @cook_24261735
pada
Tangerang
hobi makan vs hobi masak
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa