Bolu ketan hitam kukus

Safiitri
Safiitri @Neng_Amira

Bolu ketan hitam empuk manisnya pas cuma di kukus tanpa oven

Bolu ketan hitam kukus

Bolu ketan hitam empuk manisnya pas cuma di kukus tanpa oven

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

45 menit
1 keluarga
  1. 3Telor
  2. 10 sdmgula pasir
  3. 5 sdmterigu (segitiga biru)
  4. 7 sdmKetan hitam
  5. 1/2 sdtTBM
  6. 10 sendokminyak sayur
  7. 1santan instan (kara)
  8. 1/2 sdtvanili

Cara Membuat

45 menit
  1. 1

    Telur, gula, tbm, vanili mix sampai berwarna putih / pucat ya

  2. 2

    Ayak tepung dan ketan hitam biar tidak mengumpal

  3. 3

    Lalu campurkan dengan telor yang tadi udah di mix dengan kecepatan no 1 pelan2 saja mix nya atau ngga pakai wihsk ajh

  4. 4

    Masukan santan, minyak sedikit2 aduk mengunakan spatula sampai tidak ada endapan minyak

  5. 5

    Olesi loyang dengan minyak tipis2 ajh lalu masukan adonan ke loyang.

  6. 6

    Lalu kukus selama 20 menit mengunakan api sedang. Jangan lupa tutup nya di tutupi dengan serbet atau kain yang ada di rumah.

  7. 7

    Selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Safiitri
Safiitri @Neng_Amira
pada

Komentar (2)

Revika Triana Puspa Hariyati
Revika Triana Puspa Hariyati @revikatph01
Kak, ketan itam itu udah bentuk bubuk / gimana. Disini adanya kayak beras, diapain ya

Resep Serupa