Tumis teri pedas

Keke's Kitchen
Keke's Kitchen @cook_18157979
Cianjur

Sukses bikin lahap kalo udah bikin ini🤤🤤🤤

Tumis teri pedas

7 orang berencana membuat resep ini

Sukses bikin lahap kalo udah bikin ini🤤🤤🤤

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 onsteri (daerah aku namanya teri nasi)
  2. 2 siungbawang merah
  3. 1 tangkaibawang daun
  4. Segenggamrawit merah (sesuai selera)
  5. Masako ayam
  6. 1 buahtomat kecil
  7. Sasa
  8. Secukupnyaair
  9. Minyak utk tumis
  10. 2 sdmgulapasir iyya

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan teri, tdk usah d rendam karena rasanya tdk terlalu asin

  2. 2

    Iris bawang merah, tomat dan potong2 bawang daun sedikit memanjang, serta rawit yg di potong miring atau di belah 2

  3. 3

    Panaskan minyak, masukan bawang merah, setelah wangi masukan tomat, rawit dan bawang daun, setelah layu masukan teri, aduk hingga tercampur, masukan air secukupnya, aku kira2 100ml.

  4. 4

    Masukan masako, sasa dan gula pasir, terus aduk sampai teri matang, lalu koreksi rasa, jika d rasa sudah pas,matikan api, selamat mencoba..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Keke's Kitchen
Keke's Kitchen @cook_18157979
pada
Cianjur
seorang ibu yg sangat senang memasak dan terus belajar menciptakan kebahagiaan dan kenikmatan dlm bentuk makanan😊
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa