Sayur Asam sederhana

Taniadelita
Taniadelita @Taniadelita
Balangan (Kal - Sel)

Pas lg kepengen yg seger asem liat resep dari mba Yeyen ,simple bgt langsung eksekusi dgn bahan alakadarnya

#AksiDutaRecook
#DutaRecookBalangan
#DutaRecookBanjarmasin
#DutaRecookBorneo
#CookpadCommunity_Borneo
#Minggu4
#BanggaKirimRecook

Sayur Asam sederhana

26 orang berencana membuat resep ini

Pas lg kepengen yg seger asem liat resep dari mba Yeyen ,simple bgt langsung eksekusi dgn bahan alakadarnya

#AksiDutaRecook
#DutaRecookBalangan
#DutaRecookBanjarmasin
#DutaRecookBorneo
#CookpadCommunity_Borneo
#Minggu4
#BanggaKirimRecook

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

35 menit
2 orang
  1. 5kacang panjang
  2. 1jagung manis
  3. Kol
  4. 1tomat
  5. Asam jawa
  6. 2 lembardaun salam
  7. Laos seibu jari geprok
  8. secukupnyaGaram
  9. Bumbu halus :
  10. 4 siungbawang putih
  11. 5 siungbawang merah
  12. 2cabe besar
  13. 3kemiri
  14. secukupnyaGula merah

Cara Membuat

35 menit
  1. 1

    Cuci bersih semua bahan lalu siap eksekusi

  2. 2

    Masukkan air, tambahkan bumbu halus, laos, daun salam dan larutan air asam jawa

  3. 3

    Setelah mendidih, masukkan jagung,kol, dan kacang panjang secara bertahap

  4. 4

    Kemudian masukkan irisan tomat. Bila dirasa sudah matang masukkan garam dan cek rasa

  5. 5

    Sayur asam sederhana ala mama owena siap dihidangkan. Selamat mencoba moms 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Taniadelita
Taniadelita @Taniadelita
pada
Balangan (Kal - Sel)
Assalamualaikum semua ☺️☺️ katanya banyak teman bnyak rejeki bukan moms .hihihiSelalu awali hari dgn senyuman dn semangat 😍😍
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa