Sop Daging

Jane Oentardjo
Jane Oentardjo @Jane_Oen

Bikin Kaldu daging untuk MPASI anak, eh ternyata anak nggak suka kaldu daging. Jadi deh makanan ortunya. 🤣🤣

Sop Daging

1 orang berencana membuat resep ini

Bikin Kaldu daging untuk MPASI anak, eh ternyata anak nggak suka kaldu daging. Jadi deh makanan ortunya. 🤣🤣

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
1 panci kecil
  1. Daging cincang
  2. 3 buahwortel
  3. Secukupnyabuncis
  4. 2 butirkentang
  5. Bumbu
  6. Garam
  7. Gula
  8. Pala
  9. Merica
  10. Royko sapi
  11. Bawang merah goreng
  12. Kaldu
  13. 250 grdaging has dalam
  14. 1 pancikecil air
  15. secukupnyaBawang putih

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Kaldu saya buat dengan slowcooker karena awalnya rencana untuk MPASI. Masak 4 jam an. Kalau dengan panci mungkin bisa masak 1-2 jam saja/ sampai air sisa 1/2 panci dengan api kecil. Masukkan saja semua bahan kaldu dan rebus. Daging bisa di potong kecil2 sesuai selera

  2. 2

    Persiapan: daging cincang buat bulat-bulat kecil seperti bakso, potong dadu wortel dan kentang, potong 2-3 cm an buncis

  3. 3

    Masukkan daging cincang, bawang merah goreng, garam, gula, merica ke dalam kaldu yang sudah siap.

  4. 4

    Setelah daging cincang matang, masukkan sayur2 an, tunggu mendidih lagi

  5. 5

    Parutkan pala sesuai selera, aduk. Tambahkan royko. Koreksi rasa.

  6. 6

    Tunggu sayur2 an matang. Hidangkan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Jane Oentardjo
Jane Oentardjo @Jane_Oen
pada

Komentar

Resep Serupa