Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kgikan gabus
  2. 1 Bkssaos teriyaki
  3. 3 buahcabe merah
  4. 1/2bawang bombay
  5. 3 siungbawang putih
  6. 3 batangdaun bawang
  7. 1 sdtbawang merah halus
  8. secukupnyaGula, garam dan kaldu jamur
  9. 1/2 gelasair
  10. 2 sdmminyak sayur
  11. 1 sdmmentega

Cara Membuat

  1. 1

    Persiapkan bahan, potong-potong ikan gabus lalu rendam dengan jeruk nipis selama 5 menit, bersihkan, rendam dengan garam dan kunyit bubuk lalu goreng, iris tipis cabe, bawang putih, bawang Bombay, daun bawang,

  2. 2

    Panaskan minyak dan mentega, lalu masukan bawang Bombay dan bawang putih, aduk sampai harum lalu masukan bawang merah, aduk-aduk

  3. 3

    Masukan cabe dan air, aduk tunggu sampai mendidih

  4. 4

    Masukan saos teriyaki lalu tambahkan daun bawang, aduk, masukan ikan gabus, aduk tunggu sampai matang lalu angkat dan sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Susan Aja
Susan Aja @cook_20105317
pada

Komentar

Resep Serupa