Dendeng Batokok

Rivi Julia's Lazy Galley
Rivi Julia's Lazy Galley @rivi_julia
Riyadh, Kingdom of Saudi Arabia

niatnya pengen bikin dendeng kariang/kering (dendeng crispy) tapi kurang tipis iris dagingnya jadi gagal crispy. jadi ya sudahlah jadinya dendeng batokok😂 rasanya beughhh endeus mirip 90% RM padang. next coba lagi bikin dendeng kariang, belanja dulu ke korean store beli daging untuk bulgogi yang udah diiris tipis jadi ga perlu acara iris mengiris dan lebih pasti berhasil crispy✌🏻

Dendeng Batokok

8 orang berencana membuat resep ini

niatnya pengen bikin dendeng kariang/kering (dendeng crispy) tapi kurang tipis iris dagingnya jadi gagal crispy. jadi ya sudahlah jadinya dendeng batokok😂 rasanya beughhh endeus mirip 90% RM padang. next coba lagi bikin dendeng kariang, belanja dulu ke korean store beli daging untuk bulgogi yang udah diiris tipis jadi ga perlu acara iris mengiris dan lebih pasti berhasil crispy✌🏻

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam 30 menit
2 orang
  1. 200 gramdaging sapi tanpa lemak, iris tipis, setipis rasa move on ku padamu
  2. sejempoljahe, geprek
  3. sejempollengkuas (aku pake kecil aja krn punyanya cuma itu), geprek
  4. 2 lembardaun salam
  5. 2 lembardaun jeruk
  6. air secukupnya untuk merebus daging
  7. Bumbu Halus
  8. 5bawang merah
  9. 5bawang putih
  10. 3 sdmketumbar bubuk
  11. secukupnyagaram
  12. secukupnyamerica
  13. Sambal Balado (Blender kasar semua bahan)
  14. 5Bawang merah
  15. 30 gramcabe rawit (pedes banget hasilnya)
  16. sedikitgaram
  17. air sisa rebusan daging
  18. secukupnyaminyak

Cara Membuat

1 jam 30 menit
  1. 1

    Rebus daging yang sudah diiris tipis selama 1 jam atau sampai empuk dengan bumbu halus, daun salam, daun jeruk, lengkuas, jahe

  2. 2

    Angkat daging dan tipiskan menggunakan ulekan

  3. 3

    Goreng daging sebentar saja asal kering

  4. 4

    Buat sambel balado. Panaskan minyak, masukan semua bahan yang sudah diblender kasar. Tambahkan air bekas rebusan daging. Diamkan beberapa saat sampai air menyusut dan minyak berwarna kemerahan

  5. 5

    Hidangkan daging bersama sambal balado

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Rivi Julia's Lazy Galley
pada
Riyadh, Kingdom of Saudi Arabia
Pramugari rantau di negeri orang yang males ribet di dapur, tapi doyan makan dan selalu kangen masakan indo.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa